Klaten Bersinar
Selamat Datang di Klaten Bersinar

Bom Bunuh Diri di Mapolresta Solo

Jalan Adi Sucipto di Solo Sudah Kembali Dibuka

Anggota polisi bersenjata lengkap masih tampak berjaga di depan Mapolresta.

Penulis: Imam Saputro | Editor: Hanang Yuwono
TRIBUNSOLO.COM/IMAM SAPUTRO

Laporan Wartawan TribunSolo.com, Imam Saputro

TRIBUNSOLO.COM, SOLO - Pukul 10.55 WIB, polisi sudah membuka kembali Jl Adi Sucipto pasca bom bunuh diri di Mapolresta Solo, Selasa (5/7/2016) pagi.

Polisi sudah melepas garis polisi yang tadinya menutup jalan di depan Mapolresta Solo.

Arus lalu lintas kembali ramai di depan Mapolresta Solo.

Sementara penjagaan di sekitar Mapolresta Solo masih ketat.

Anggota polisi bersenjata lengkap masih tampak berjaga di depan Mapolresta.

Garis polisi masih dipasang disekitar tempat kejadian perkara.(*)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved