Piala Dunia 2018 : Kolombia vs Inggris, Ditentukan Faktor James Rodriguez
Upaya Kolombia untuk lolos ke fase berikutnya semakin berat usai gelandang James Rodriguez diragukan tampil
TRIBUNSOLO.COM - Kolombia bakal menghadapi laga berat saat bertemu Inggris di babak 16 besar Piala Dunia 2018, Rabu (4/7/2018) dini hari.
Upaya mereka untuk lolos ke fase berikutnya semakin berat usai gelandang James Rodriguez diragukan tampil.
Ia mengalami cedera di laga terakhir penyisihan grup.
Namun, kemungkinan ia akan dipaksakan tampil.
Sebab, tanpa James, kekuatan Kolombia bakal berkurang.

Di kala James tampil, Kolombia menjelma sebagai tim yang sulit ditaklukkan.
Kolombia mampu membungkam Polandia 3-0 lewat gol-gol Yerry Mina, Radamel Falcao dan Juan Cuadrado.
Hal itu tak lepas dari andil James melepas dua assist.

Praktis, ada sisi kreativitas yang hilang bila James absen.
Ketiadaan James bisa menjadi keuntungan bagi Inggris.
Berita Populer
Kesaksian Warga saat Detik-detik Bentrokan Pendekar di Tawangmangu : Mereka Ada Ratusan Orang |
![]() |
---|
Nasib Paimin Tunggu KA Pertamina Lewat, Ternyata Muncul KRL Solo-Jogja : Tertabrak & Meninggal |
![]() |
---|
Sejumlah Orang Terluka, Pendekar vs Warga Bentrok di Tawangmangu, Gegara Suara Knalpot Brong |
![]() |
---|
BREAKING NEWS : Blayer-blayer Pakai Motor Knalpot Brong, Pendekar Bentrok dengan Warga Tawangmangu |
![]() |
---|
Malam-malam Gibran Ikut Polisi Razia PSK, Ini Katanya pada 2 Wanita PSK yang Diamankan |
![]() |
---|