Wisata Luar Negeri
10 Destinasi Terbaik Korea Pilihan Traveler Asing, Kampung Halaman Jimin dan Jungkook BTS Masuk List
10 destinasi wisata yang harus dikunjungi para traveler jika melancong ke Korea Selatan. Kampung halaman Jimin dan Jungkook BTS jadi favorit wisatawan
Penulis: Noorchasanah Anastasia Wulandari | Editor: Noorchasanah Anastasia Wulandari
Ada kamar-kamar raksasa yang dibangun dari tembikar.
9. Jembatan Romantis
Ketika musim semi tiba, saat bunga sakura bermekaran, menjadi momen terbaik untuk para pasangan di Korea.
Jembatan Romantis di Jinhae, Gyeongsang selatan Korea ini direkomendasikan sebagai tempat favorit untuk berkencan.
Jembatan ini menghadap ke perairan kecil yang disebut Aliran Yeojwa.
Jika ingin menikmati bunga sakura, bisa datang antara Maret-April.
• 18 Lagu K-pop Terbaik untuk Nikmati Liburan: Make It Right BTS, Tender Love EXO, Cocktail iKON
10. Gunung Seorak
Gunung yang cukup populer sebagai gunung terjal terbesar di dunia.
Gunung Seorak juga merupakan gunung tertinggi ketiga di Korea.
Jalur pendakiannya sangat tertata sehingga bisa dilalui para pendaki dari berbagai usia.
Mana yang menjadi favorit dan wajib dikunjungi menurutmu?
(*)