Klaten Bersinar
Selamat Datang di Klaten Bersinar

Video The Sinclairs Open House Ditonton Jutaan Kali, Momen Lebaran Terakhir BCL dan Ashraf Sinclair

Ada sejumlah video yang dibagikan di kanal tersebut terkait kegiatan BCL bersama suami dan anaknya.

Penulis: Rifatun Nadhiroh | Editor: Hanang Yuwono
Youtube its me BCL
THE SINCLAIRS OPEN HOUSE 

Tak disangka, momen tersebut adalah momen lebaran terakhir BCL dengan Ashraf Sinclair.

Ashraf Sinclair dan BCL menikah pada 8 November 2008 silam.

Keduanya harus dipisahkan oleh maut karena Ashraf Sinclair berpulang tanggal 18 Februari 2020.

Menurut Aming, sebelum Ashraf meninggal, dalam perjalanan menuju New York, Ashraf sempat menitipkan BCL kepada kru BCL, agara mereka menjaga BCL.

(*)

Sumber: TribunSolo.com
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved