Info Kesehatan
Waspadai Dampak Negatif Stres Berkepanjangan bagi Kesehatan Tubuh, Bisa Sebabkan Masalah Pencernaan
Jika stres masih bisa dikendalikan masih diangap wajar tetapi jika stres sudah melewati batas bisa menyebabkan kecemasan, kegelisajan, sakit kepala.
Penulis: Reza Dwi Wijayanti | Editor: Noorchasanah Anastasia Wulandari
TRIBUNSOLO.COM – Stres saat ini sudah menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari dan bisa merusak kesehatan baik secara mental maupun fisik.
Biasanya kita seringkali mengabaikan tanda-tanda stres.
Padahal masalah stres yang terus menumpuk bisa berubah menjadi masalah yang serius.
Jika stres bisa dikendalikan masih diangap wajar tetapi jika stres sudah melewati batas bisa menyebabkan kecemasan, kegelisajan, sakit kepala, nyeri dada, depresi, kehilangan hasrat seksual, lelah hingga marah.
Lalu bagaimana stres bisa mempengaruhi kesehatan fisik Anda?
• Penjelasan Ilmiah Mengapa saat Stres Kita Banyak Makan sebagai Pelarian, Apakah Wajar?
• Benarkah Bawang Putih dan Cokelat Hitam Bisa Bantu Mengurangi Stres? Ini Penjelasannya

Dilansir Tribunsolo.com dari Boldsky, berikut masalah kesehatan yang akan terjadi akibat stres berlebih bahkan bisa menyebabkan kematian.
1. Masalah pencernaan
Stres dapat mempengaruhi masalah pencernaan dan menyebabkan sembelit, diare, muntah, sakit perut, mual dan lainnya.
Jika detak jantung meningkat dan lonjakan hormon mempengaruhi produksi pencernaan bisa menyebabkan kemungkinan diare.
Ketika sedang stres, hati didorong untuk memecah lebih banyak gula dan menyebabkan kadar gula darah tinggi.
Dan jika bisa melewati batas tertentu Anda bisa menderita diabetes.
2. Berat badan meningkat
Ketika stres hormon yang ada di dalam tubuh disebut kortisol dapat menurunkan laju metabolisme dan mengakibatkan penambahan berat badan yang tidak sehat.
Selain itu, stres juga bisa menyebabkan Anda makan lebih banyak sehingga menyebabkan keinginan untuk menonsumsi makanan yang mengandung kalori tinggi.
Gawai untuk Masa Depan Anak : Berbahaya atau Bermanfaat? |
![]() |
---|
Pentingnya Mengenal Disabilitas dari Dekat, Mulai Klasifikasi hingga Hak Bebas dari Stigma |
![]() |
---|
Mengenal Apa itu Diet Autis, Efektif untuk Membantu Autism dalam Mengelola Sensory |
![]() |
---|
Bahaya Kebiasaan Begadang : Berisiko Depresi, Stroke hingga Kematian Mendadak |
![]() |
---|
Minum Air Putih Saat Perut Kosong Bisa Bantu Menurunkan Berat Badan, Berikut Manfaat Lainnya |
![]() |
---|