Klaten Bersinar
Selamat Datang di Klaten Bersinar

Salmafina akan Bagi-bagi Susu Bayi dan Sembako, Sunan Kalijaga Ungkap Rasa Bangga pada Putrinya

Salmafina Sunan berniat untuk melakukan aksi sosial dengan membagikan bantuan untuk orang-orang yang dianggap mengalami kesulitan saat pandemi.

Penulis: Noorchasanah A | Editor: Rifatun Nadhiroh
Instagram @salmafinasunan
Salmafina dan keluarga 

TRIBUNSOLO.COM - Salmafina Sunan berniat untuk melakukan aksi sosial dengan membagikan bantuan untuk orang-orang yang dianggap mengalami kesulitan selama masa pandemi ini.

Putri dari Sunan Kalijaga dan Heidy Sunan ini berencana berbagi susu balita dan sembako.

Karena ia berharap, bantuannya tersalurkan kepada orang yang tepat, Salmafina pun memberikan syarat dan ketentuan bagi yang ingin mendaftar sebagai penerima bantuannya.

Salmafina pun juga tak membatasi soal wilayah atau domisili penerima bantuan.

Bantuan itu nantinya akan disalurkan mulai 10 Oktober 2020 mendatang.

Melalui unggahan Instagram Storiesnya, Rabu (7/10/2020), Salmafina menerangkan soal syarat dan ketentuan bagi penerima bantuan.

Caca Tengker akan Lahirkan Anak Kedua, Tulis Kata-kata Manis untuk Ansara yang Bakal Jadi Kakak

Manisnya Gempi saat Minta Maaf pada Gisella Anastasia seusai Dimarahi, Gading Marten Ikut Tersentuh

Curhat Donita Bingung dan Kaget Dapat Chat dari Tya Ariestya, Beredar Gosip Ia Terpapar Covid-19

Sharena Terkejut saat Ryshaka Mendadak Bertanya Mommy Mau Adopsi Ry kalau Ketemu di Jalan?

Curhat Kiki Farrel Baru 2 Bulan Syuting, Sinetronnya Tamat, Akui Sudah Berusaha Sebaik-baiknya

Begini unggahan selengkapnya:

Semoga selalu sehat ya

Aku tau dampak Covid19 ini sangat parah,

maka dari itu aku mau bagi bagi 100 susu bayi dan batita (bagi yang sangat membutuhkan)

Dan 200 sembako (bagi yang sangat membutuhkan)

Tidak berupa uang

Nanti apabila di luar Pulau Bali akan dikirimkan lewat jasa pengiriman logistik.

Notes: aku akan sangat memilih karena aku mau berbagi tepat sasaran.

Dan aku tidak akan post siapa2 saja yang mendapatkan susu & sembako tersebut.

Yang mendapatkan akan langsung di-japri oleh admin.

Sumber: TribunSolo.com
Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved