Kaleidoskop 2020
5 BERITA SELEB TERPOPULER Maret 2020: Kisah Tragis Penyanyi Asli Lagu Koplo Hits Memori Berkasih
Setelah mengulas berita selebriti terpopuler Januari dan Februari, kini saatnya kita mengulas apa berita seleb favorit pembaca di bulan Maret 2020.
Penulis: Hanang Yuwono | Editor: Rifatun Nadhiroh
Sejak orangtuanya bercerai, Aurel dan sang adik, Azriel Hermansyah memilih tinggal bersama Ayah mereka, Anang Hermansyah.
Dalam video yang diunggah di YouTube kanal The Hermansyah A6, diunggah pada Sabtu (7/3/2020), Aurel dan Azriel menjawab pertanyaan seputar hubungannya dengan sang Ibu kandung, Krisdayanti.
"Masih sering contact-an atau komunikasi enggak dengan Mimi KD?," kata Aurel Hermansyah.
Mengetahui pertanyaan tersebtu Azriel terlebih dahulu menjawab.
Azriel mengaku tetap menjalin komunikasi dengan sang Ibu yang disapa Mimi.
Meski begitu komunikasi keduanya sangatlah jarang, mengingat kesibukan Krisdayanti berkarier dan menjadi ibu rumah tangga.
"Kalau contact-an adalah paling itu kan mimi tanyain kayak aku pergi kemarin liburan," kata Azriel.
"'Gimana di sana'. Oh ya baik Mi, Tapi itu paling ya enggak sering-sering banget sih, dua kali lah seminggu, Tapi kita masih tetap contact-an, DM, WA," jelas Azriel.
Hal serupa juga diungkapkan oleh Aurel yang mengaku sangat jarang berkomunikasi dengan Krisdayanti.
3. Lagunya Meledak Dinyanyikan Via Vallen & Nella Kharisma, Penyanyi Asli Justru Alami Kejadian Tragis

Lagu Memori Berkasih dan Gurauan Berkasih meledak di pasaran musik Indonesia setelah dicover Nella Kharisma.
Untuk lagu Memori Berkasih versi cover Nella Kharisma featuring Fery di channel Khatulistiwa Record sudah disaksikan hingga 84 juta kali lebih sejak dunggah November 2018.
Nella Kharisma juga sempat menyanyikan lagu Gurauan Berkasih.
Kilas Balik Perjalanan Covid-19 Indonesia: Maret 2020, Terawan Sebut Tak Lebih Bahaya dari Flu Biasa |
![]() |
---|
5 Berita Viral Terpopuler November 2020: Cerita Pemilik Warung Makan Gratis di Tangah Pandemi |
![]() |
---|
5 Berita Seleb Terpopuler November 2020: Intip Potret Jadul Arya Saloka Pemeran Aldebaran yang Viral |
![]() |
---|
5 Berita Seleb Terpopuler Oktober 2020: Adab Ahmad Dhani saat Bertemu Cak Nun Banjir Pujian |
![]() |
---|
5 Berita Viral Terpopuler Oktober 2020: Kisah di Balik Viralnya Istilah Tarik Sis Semongko di TikTok |
![]() |
---|