Berita Solo Terbaru
Jelang Turnamen Pramusim Menpora di Solo, Bhayangkara Solo FC Janji Beri Penampilan Terbaik
Bhayangkara Solo FC menjadi salah satu peserta dalam turnamen pramusim Menpora 2021.Klub berjuluk The Guardians itu menggeber persiapan.
Laporan Wartawan TribunSolo.com, Ilham Oktafian
TRIBUNSOLO.COM, SOLO - Bhayangkara Solo FC menjadi salah satu peserta dalam turnamen pramusim Menpora 2021.
Klub berjuluk The Guardians itu menggeber persiapan untuk menyongsong pertandingan yang mulai dihelat 20 Maret 2021.
Chief Operation Officer (COO) Bhayangkara Solo FC, Kombes Pol Sumardji menyampaikan jika Andik Vermasyah dkk bakal menyajikan penampilan terbaik.
Baca juga: Hadiri Konggres Pasoepati, Gibran Rakabuming Raka Pesan Bhayangkara FC Jangan Dianaktirikan
Baca juga: Resmi Diluncurkan, Bhayangkara Solo FC Gelar Latihan Perdana Pertengahan Desember
Mengingat mereka bakal melakoni laga kandang perdana di Kota Solo.
"Target kami memberikan yang terbaik," tegas Sumardji.
Sumardji menambahkan jika saat ini beberapa anak asuh Paul Munster sudah merapat di Kota Solo.
"Bhayangkara Solo FC sudah di Solo dan melaksanakan latihan di lapangan UNS," ujarnya.
Sumardji memastikan jika seluruh punggawa Bhayangkara Solo FC komplet pada awal Maret 2021.
"Pemain asing baru bisa merapat awal Maret," katanya.
Bhayangkara Solo FC
Jelang Turnamen Pramusim Menpora di Solo
Bhayangkara Solo FC Janji Beri Penampilan Terbaik
Solo
Pesta Miras di Warung Hik, 7 Pemuda di Solo Diamankan Polisi, 3 Diantaranya Wanita |
![]() |
---|
Keluhan Orang Tua di Solo: Anak-anak Boleh Masuk Tempat Wisata, Tapi Tidak Boleh Masuk Sekolah |
![]() |
---|
Anak Usia Diatas 5 Tahun Boleh Masuk Bonbin Jurug Solo, Jumlah Wisatawan Langsung Meningkat |
![]() |
---|
Kunjungi Pasar Gede Solo, Dimas Beck Tampil Pakai Kemeja dan Celana Pendek: Katanya Enak |
![]() |
---|
Banjir Kepung Ibu Kota, Perjalanan KA Bengawan dan Dwipangga ke Solo Terganggu |
![]() |
---|