Cara Mendapatkan Kuota Belajar Kemendikbud, Cair 20 GB sampai 50 GB Mulai Maret 2021
Ada kuota yang berbeda bagi masing-masing jenjang pendidikan. Begini cara dan syarat mendapatkan kuota internet gratis Kemendikbud mulai Maret 2021.
TRIBUNSOLO.COM -- Lantaran masih berlakunya kebijakan belajar di rumah, pemerintah melanjutkan program kuota belajar Kemendikbud 2021.
Adapun pemberian kuota belajar ini bakal dibuka kembali pada bulan Maret.
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim mengatakan, subsidi akan diberikan pada bulan Maret hingga Mei 2021 mendatang.
Baca juga: Cara Cek Lolos atau Tidaknya Kartu Prakerja Gelombang 12, Simak Jadwal Pengumuman Hasil Seleksi
Baca juga: Cara Mengurus Uang Pensiun PNS yang Meninggal Dunia, Berikut Dokumen yang Perlu Disiapkan
"Bantuan subsidi kuota, kabar gembira akan dilanjutkan untuk bulan Maret, April, dan Mei 2021," kata Nadiem dalam Rapat kerja Bersama Komisi X DPR, yang disiarkan secara virtual di kanal YouTube Komisi X DPR RI Channel.
Saat ini penyaluran kuota belajar 2021 masih dalam proses dan verifikasi. Jika mengikuti proses pemberian kuota belajar Kemendikbud tahun lalu, maka penerima akan mendapatkan data internet yang terbagi menjadi dua kuota, yakni kuota umum dan kuota belajar.
Melansir dari laman resmi kuotabelajar-kemdikbud.go.id, ada kuota yang berbeda bagi masing-masing jenjang pendidikan.
Besarannya, sebagai berikut:
Siswa PAUD
Mendapatkan data internet 20 GB. Terdiri dari 5 GB kuota umum dan 15 GB kuota belajar per bulan.
Siswa Pendidikan dasar dan menengah
Cara Mendapatkan Kuota Belajar Kemendikbud
Syarat Mendapatkan Kuota Belajar Kemendikbud
Kuota Belajar Kemendikbud
Nadiem Makarim
Kemendikbud
Viral, Foto Suasana Solo Paragon Mall saat Gempa Bumi Malang, Begini Kata Pengelola Mal |
![]() |
---|
Viral, Video Kondisi Parkiran Solo Grand Mall usai Gempa Bumi Malang, Puluhan Pemotor Panik Keluar |
![]() |
---|
Irwansyah Bahagia Banget Jadi Ayah, Mengaku Masih Tidak Menyangka dan Selau Ingin Peluk Cium Ukkasya |
![]() |
---|
Disebut Saingan dengan Hotma Sitompul, Hotman Paris Puji Suami Desiree Tarigan: Dia Punya Kelebihan |
![]() |
---|
Terungkap Penyebab Gempa Magnitudo 6,1 di Malang, BMKG Kini Soroti Bahaya Setelahnya |
![]() |
---|