Chord Lagu
Chord Kunci Gitar dan Lirik Lagu Manusia Setengah Dewa - Iwan Fals : Wahai Presiden Kami yang Baru
Berikut chord kunci gitar dan lirik lagu Manusia Setengah Dewa yang dipopulerkan oleh Iwan Fals.
Penulis: Tribun Network | Editor: Hanang Yuwono
Chord Kunci Gitar dan Lirik Lagu Manusia Setengah Dewa - Iwan Fals
Intro : C
.
C G Am Em
Wahai presiden kami yang baru
F G
Kamu harus dengar suara ini
C G Am Em
Suara yang keluar dari dalam goa
F G
Goa yang penuh lumut kebosanan
.
C G Am Em
Walau hidup adalah permainan
F G
Walau hidup adalah hiburan
C G Am Em
Tetapi kami tak mau dipermainkan
F G
Dan kami juga bukan hiburan
.
Am Em F G
Turunkan harga secepatnya
Am Em F G
Berikan kami pekerjaan
Am Em
Pasti kuangkat engkau
F G
Menjadi manusia setengah dewa
.
Reff:
C F C G
Masalah moral masalah akhlak
C F G
Biar kami cari sendiri
C F C G
Urus saja moralmu urus saja akhlakmu
C F G
Peraturan yang sehat yang kami mau
.
Am Em F G
Tegakkan hukum setegak-tegaknya
Am Em F G
Adil dan tegas tak pandang bulu
Am Em
Pasti kuangkat engkau
F G
Menjadi manusia setengah dewa
.
Intro : C G Am Em F G 2x
.
Kembali ke Reff
.
Am Em F G
Turunkan harga secepatnya
Am Em F G
Berikan kami pekerjaan
Am Em F G
Tegakkan hukum setegak-tegaknya
Am Em F G
Adil dan tegas tak pandang bulu
Am Em
Pasti kuangkat engkau
F G
Menjadi manusia setengah dewa
.
C G Am Em
Wahai presiden kami yang baru
F G
Kamu harus dengar suara ini
Baca juga: Chord Kunci Gitar dan Lirik Lagu Bento - Iwan Fals, Namaku Bento Rumah Real Estate
Baca juga: Chord Kunci Gitar dan Lirik Lagu Sarjana Muda - Iwan Fals, Chord Paling Mudah
Chord Kunci Gitar dan Lirik Lagu Sekuat Hatimu - Last Child, Chord Paling Mudah Dimainkan |
![]() |
---|
Chord Kunci Gitar dan Lirik Lagu Kehilangan - Firman, Chord Paling Mudah Dimainkan |
![]() |
---|
Chord Kunci Gitar dan Lirik Lagu Andai Kau Menyadari - Harry Parintang : di Depan Mataku |
![]() |
---|
Chord Kunci Gitar dan Lirik Lagu Sholawat As Sa'adah - Putri Ariani : Allahumma Sholli Wa Sallim Ala |
![]() |
---|
Chord Kunci Gitar dan Lirik Lagu Lagu Don't Cry - Guns N' Roses: There's a Heaven Above You Baby |
![]() |
---|