Drama Korea
Drakor Under The Queens Umbrella Tamat Pada Minggu 4 Desember 2022 , Begini Capaian Ratingnya
Putra Mahkota Seongnam dan sang istri menampilkan hubungan asmara membuat penonton bahagia.
Penulis: Tribun Network | Editor: Rifatun Nadhiroh
TRIBUNSOLO.COM - Drama Korea (drakor) Under The Queens Umbrella telah berakhir alias tamat pada Minggu malam kemarin (4/12/2022).
Under The Queens Umbrella berakhir dengan happy ending.
Putra Mahkota Seongnam dan sang istri menampilkan hubungan asmara membuat penonton bahagia.
Kemudian selir Gwi In Hwang keluar dari kerajaan dan menjadi orang gila setelah Tabib Kwon dibunuh oleh anaknya sendiri.
Dan ada kejutan-kejutan lain di episode terakhir Under The Queens Umbrella.
Baca juga: Fakta Menarik Moon Sang Min yang Makin Terkenal Berkat Seongnam di Drakor Under The Queens Umbrella
Menurut Nielsen Korea, episode terakhir dari drama sejarah tersebut mencetak rating nasional rata-rata 16,9 persen, menandai rekor pribadi baru untuk drama ini.
Sementara itu, "Three Bold Siblings" KBS 2TV juga meraih rating tertinggi hingga saat ini.
Drama ini naik ke peringkat nasional rata-rata 22,8 persen untuk episode terbarunya, berhasil mempertahankan gelarnya sebagai program yang paling banyak ditonton yang ditayangkan di saluran mana pun pada hari Minggu.
Baca juga: Sinopsis Queen of Tears, Drakor yang Dibintangi Kim Soo Hyun dan Kim Ji Won Tayang Paruh Kedua 2023
(*)
Lee Young Ae Bintang Drakor Dae Jang Geum, Sumbangkan Rp 600 Juta untuk Korban Kebakaran di Seoul |
![]() |
---|
Jang Geun Suk Ungkap Perasaannya Akhirnya Kembali Main Drakor Setelah 5 Tahun: Berlalu Begitu Cepat |
![]() |
---|
Han So Hee Bintang Nevertheless Tampil Memukau untuk Iklan Cat Rambut, Dipuji Terlalu Cantik |
![]() |
---|
Sinopsis Big Bet/Casino, Drakor Dibintangi Son Seok Koo dan Lee Dong Hwi Season 2 Tayang 15 Februari |
![]() |
---|
Drakor Kkokdu Season of Deity Tayang 27 Januari, Kim Jung Hyun dan Im Soo Hyang Pemotretan Bareng |
![]() |
---|