Kuliner Solo

Kuliner di Boyolali : Ada Mie Ayam Goreng Bakso Pangsit, Berbeda, Kaya dengan Bumbu Rempah

Di Kabupaten Boyolali ada satu sajian mie ayam yang berbeda berbeda dengan mie ayam pada umumnya.

Penulis: Tri Widodo | Editor: Asep Abdullah Rowi
TribunSolo.com/Tri Widodo
Seporsi Mie Ayam Rempah Goreng Bakso di Kedai Kimar 3 di Jalan Perintis Kemerdekaan Boyolali. 

Sebab, untuk seporsi Mie ayam goreng Bakso dibandrol dengan harga Rp 13 ribu.

Selain mie ayam goreng, ada juga mie ayam biasa dengan harga Rp 8 ribu.

"Rasanya enak. Bumbu rempahnya terasa," kata seorang pelanggan, Irvandi kepada TribunSolo.com.

Kedai Kimar 3 ini buka mulai pukul 11.00-20.00 WIB.

Meski terbilang baru, namun amino masyarakat untuk mencicipi mie ayam ini cukup tinggi.

Dalam sehari, sedikitnya 50 porsi mie ludes terjual. (*)

Sumber: TribunSolo.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved