Klaten Bersinar
Selamat Datang di Klaten Bersinar

Info Karanganyar

Tekan Angka Stunting di Karanganyar, Bupati Juliyatmono Pastikan Pihaknya Berusaha Secara Maksimal

Bupati Juliyatmono mengatakan, pihaknya harus bekerja semaksimal mungkin dalam menangani stunting di wilayah Karanganyar.

Penulis: Mardon Widiyanto | Editor: Reza Dwi Wijayanti
TribunSolo.com/Mardon Widiyanto
Bupati Karanganyar, Juliyatmono 

Nantinya, penekanan angka stunting juga akan dilakukan pada saat sebelum pasangan menikah dan mempunyai anak.

"Dari hulunya kita garap, misal calon pengantin kalau lingkar tangan kurang 24 sendiri dan hb rendah, disuntik gizi dulu, kalau sudah nikah, diminta tahan dulu untuk hamil sampai kondisinya fit dan siap," kata Agam.

Sebagai informasi, kegiatan intervensi penurunan stunting tahun 2023, digelar Senin (19/6/2023), di Ndalem Haroem Cofe dan resto, Jalan Solo - Tawangmangu, Ngemplak, Kecamatan Karangpandan, Kabupaten Karanganyar.

Baca juga: Pesan Bupati Juliyatmono untuk Jemaah Calon Haji Asal Karanganyar: Gotong Royong dan Fokus Ibadah

Acara intervensi penurunan stunting tahun 2023 di Kabupaten Karanganyar, diikuti 90 orang.

Selain Bupati Karanganyar Juliyatmono, Wakil Bupati Karanganyar Rober Christanto, Wakil Ketua DPRD Karanganyar Tony Hatmoko, dan jajaran Forkompimda serta seluruh kepala Puskesmas se-kabupaten Karanganyar hadir dalam acara ini. (*/adv)

Sumber: TribunSolo.com
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved