Berita Persis Solo
PSIS Semarang Terancam Gigit Jari untuk Datangkan Sananta dari Persis Solo, Sang Agen Beri Bantahan
Keinginan PSIS Semarang untuk mendatangkan Ramadhan Sananta dari Persis Solo kini tengah menjadi sorotan.
Penulis: Tribun Network | Editor: Naufal Hanif Putra Aji
TribunSolo.com / Anang Ma'ruf
Selebrasi Ramadhan Sananta setelah mencetak gol pengganda kedudukan dalam laga Persis Solo vs Borneo FC di Stadion Manahan, Sabtu (15/7/2023).
Mengingat Ramadhan Sananta dan Wiljan Pluim sempat bermain bersama di PSM Makassar.
Tak hanya itu Ramadhan Sananta dan Wiljan Pluim merupakan pemain dengan kontribusi yang cukup besar saat membawa PSM Makasasr juara Liga 1 2022/2023.
Ramadhan Sananta yang diorbitkan PSM Makassar mampu mencetak 11 gol dan 2 assist.
Menjadikan Ramadhan Sananta striker lokal tersubur.
Sementara Wiljan Pluim 11 gol dan 10 assist yang membuatnya dinobatkan sebagai pemain terbaik Liga 1 2022/2023.
Untuk mendatangkan Wiljan Pluim dan Ramadhan Sananta PSIS perlu menyiapkan dana miliaran.
Dilansir dari Transfermarkt, harga pasaran Wiljan Pluim senilai Rp4,36 miliar.
Sedangkan Ramadhan Sananta sebesar Rp4,78 miliar.
(*)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Berita Persis Solo
Imbang Lawan Persis Solo, Pelatih dan Pemain Arema FC Sesalkan Keputusan Wasit, Aremania Juga Protes |
![]() |
---|
Link Live Streaming Persis Solo vs Arema FC di BRI Super League, Kick Off Sore Ini Pukul 15.30 WIB |
![]() |
---|
Prediksi Skor Persis Solo Vs Arema FC: 2 Pemain Kunci Kembali, Momen Kebangkitan Laskar Sambernyawa |
![]() |
---|
Cobaan Bertubi-tubi Persis Solo: Sho Yamamoto Dihukum Larangan 2 Laga, Bakal Absen Lawan Arema FC |
![]() |
---|
Usai Kalah dari Borneo FC, Persis Solo Bakal Hadapi Arema FC, Dihantui Rekor Buruk Head to Head |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.