TAG
KPU Sukoharjo
-
Sore Ini, Etik Suryani-Agus Santosa Ditetapkan Jadi Bupati dan Wakil Bupati Sukoharjo Terpilih
Jadwal penetapan setelah diterbitkannya Buku Registrasi Perkara Konstitusi (BRPK) dari Mahkamah Konstitusi (MK).
Kamis, 21 Januari 2021 -
Tak Akan Tinggalkan Pasien Covid-19, KPU Sukoharjo Siapkan Tim Khusus Datangi Mereka di Isolasi
Ketua KPU Kabupaten Sukoharjo Nuril Huda mengatakan, hal ini dilakukan untuk menjamin penggunaan hak suara bagi pasien Covid-19.
Jumat, 4 Desember 2020 -
Masa Tenang, KPU Sukoharjo Peringatkan Paslon Lepas Stiker Mobil Branding atau Pilih Kandangkan
Sebab, dalam mobil branding tersebut terdapat unsur Alat Peraga Kampanye (APK), seperti wajah paslon.
Jumat, 4 Desember 2020 -
Joko Santosa Tak Hadiri Debat Publik Putaran Kedua Pilkada Sukoharjo 2020, Ini Alasannya
Calon Bupati nomor urut 02, Joko Santosa (Paloma) tidak hadir dalam debat debat tersebut. Menurut Ketua KPU Sukoharjo Nuril Huda, ketidakhadiran Joko
Sabtu, 21 November 2020 -
Tak Bisa Sembarangan : Perakit Kotak Suara Pilkada Sukoharjo Wajib Cek Suhu Badan hingga Sterilisasi
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sukoharjo mulai melakukan perakitan kotak suara untuk Pilkada 2020.
Kamis, 19 November 2020 -
Targetkan 77,5 Persen Pemilih, Begini Langkah KPU Sukoharjo Jamin Pilkada Tetap Aman
"Selain petugas TPS, linmas juga rapid, petugas KPU juga akan Swab test," kata dia.
Sabtu, 14 November 2020 -
Jelang Debat Pertama Pilkada Sukoharjo 2020, KPU Siapkan Tema Ekonomi saat Pandemi Corona
KPU Sukoharjo matangkan persiapan debat publik pasangan calon dalam Pilkada 2020.
Jumat, 16 Oktober 2020 -
KPU Sukoharjo Gelar Lomba Lukis Mural Berhadiah Jutaan Rupiah, Ingin Millenial Melek Politik
"Lomba ini adalah satu dari beberapa lomba yang kita siapkan, dengan harapan dapat menarik minat masyarakat khususnya milenial," harapnya.
Sabtu, 3 Oktober 2020 -
Paslon Langgar Protokol Kesehatan, Bawaslu Sukoharjo : Larangan Berkampanye Selama 3 Hari
Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Sukoharjo bakal membubarkan kampanye pasangan calon yang melanggar protokol kesehatan.
Selasa, 29 September 2020 -
Pilkada Ditengah Pandemi, EA dan Joswi Matangkan Rencana Kampanye dengan Protap Kesehatan
"Setelah adanya deklarasi damai ini, kita akan mengatur waktu soal jadwal kampanye yang sesuai dengan protokol kesehatan," kata Etik.
Sabtu, 26 September 2020 -
Deklarasi Kampanye Damai Pilkada Sukoharjo, Kedua Paslon Komitmen Patuhi Protap Kesehatan
"Hari ini deklarasi kampanye damai, ini berisi komitmen mematuhi aturan kampanye dan kedisiplinan protokol kesehatan." kata Nuril.
Sabtu, 26 September 2020 -
Penetapan Calon hingga Pengambilan Nomor Urut dalam Pilkada Sukoharjo 2020 Berjalan Lancar & Aman
Tahapan penetapan dan pengundian nomor urut bagi Calon Bupati dan Wakil Bupati Sukoharjo dalam Pilkada 2020 berlangsung lancar dan aman.
Kamis, 24 September 2020 -
Antisipasi Kerumunan, Rapat Pleno Penetapan Pasangan Calon Pilkada Sukoharjo 2020 Digelar Tertutup
Mengantisipasi kerumunan atau pengerahan massa, KPU Sukoharjo akan menggelar rapat pleno secara tertutup
Selasa, 22 September 2020 -
KPU Sukoharjo Serahkan Berkas Pencalonan dan Hasil Tes Kesahatan Kepada Joswi: Ini untuk Pergerakan
"Ini merupakan hal prinsip untuk perubahan, dan ini adalah awal untuk perubahan di Sukoharjo," katanya saat ditemui di KPU Sukoharjo, Senin (14/9/2020
Senin, 14 September 2020 -
Daftar Pemilih Sementara Turun, 10.508 Orang Bakal Tak Berhak Mencoblos di Pilkada Sukoharjo 2020
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sukoharjo telah menetapkan daftar pemilih sementara (DPS) untuk Pilkada 2020.
Senin, 14 September 2020 -
Data Pemilih Sementara Sukoharjo Jadi Sorotan, Bawaslu Tuding Ada Data yang Tidak Transparan
Data Pemilih Sementara Sukoharjo Jadi Sorotan, Bawaslu Tuding Ada Data yang Tidak Transparan
Minggu, 13 September 2020 -
Pasangan EA Daftar Paling Pertama di KPU Sukoharjo Hari Ini, 200 Personel Keamanan Dikerahkan
Sedikitnya 200 personel keamanan disiagakan di kantor KPU Sukoharjo, Jumat (4/9/2020).
Jumat, 4 September 2020 -
Masih Pandemi Covid-10, KPU Sukoharjo Siapkan Tiga Area Khusus saat Pendaftaran Calon Pilkada 2020
Ketua KPU Sukoharjo Nuril Huda mengatakan, KPU telah menyiapkan tiga area (ring) untuk para Paslon yang akan mendaftar ke KPU Sukoharjo.
Selasa, 1 September 2020 -
KPU Sukoharjo Cocokkan Data Pemilih, Begini Caranya Jika Daerah yang Dikunjungi Masih Lockdown Lokal
Ada sebanya 1.775 PPDP dari KPU Sukoharjo bergerak untuk mencocokan data pemilih untuk pesta demokrasi Desember 2020 mendatang.
Selasa, 21 Juli 2020 -
Dilarang Kumpulkan Massa karena Corona,KPU Sukoharjo Manfaatkan Medos untuk Sosialisasi Pilkada 2020
Pemkab Sukoharjo telah memberlakukan sistem jaga jarak atau social distancing mencegah penyebaran virus Covid-19 di tengah masyarakat.
Minggu, 22 Maret 2020