TOPIK
Bisnis Bangkai Pesawat di Sukoharjo
-
Tak hanya badan pesawat, gudang bangkai pesawat di Sukoharjo juga menjual komponen.
-
Dari belasan unit pesawat yang tersimpan di gudang, setidaknya satu pesawat telah berhasil terjual dengan nilai transaksi mencapai miliaran rupiah.
-
Pemilik gudang, Ambon Muhtarom, awalnya menekuni bisnis scrap kapal sebelum akhirnya melihat peluang baru di sektor pesawat udara.
-
Sayap, badan pesawat, hingga kokpitnya menjadi saksi bisu masa kejayaan maskapai pelat merah yang pernah melayani rute-rute perintis di Indonesia.