TOPIK
Disabiltias di Solo
-
Perusahaan Swasta di Solo Minim Rekrut Penyandang Disabilitas, Pemkot Tawarkan Potongan Pajak
Pemkot Solo mendorong agar perusahaan swasta melakukan rekrutmen pekerja disabilitas. Mereka menawarkan potongan pajak.