TOPIK
Ki Anom Suroto Meninggal Dunia
-
Ki Bayu Aji mengenang momen terakhir bersama sang ayah yang terjadi dalam suasana santai dan penuh canda.
-
Para pelayat datang silih berganti untuk melepas kepergian maestro wayang kulit yang dikenal luas di dunia seni tradisi Indonesia.
-
Prosesi pemakaman dalang Ki Anom Suroto diwarnai momen haru saat sang putra, Ki Bayu Aji, membawa pusaka keris peninggalan sang ayah
-
Jenazah Ki Anom tiba di lokasi pemakaman sekitar pukul 16.16 WIB, setelah diberangkatkan dari rumah duka di Sukoharjo.
-
Pelawak senior Kirun ungkap momen terakhir bersama dalang kondang Ki Anom Suroto saat peringatan Tahun Baru Muharam atau 1 Suro.
-
Prosesi berlangsung khidmat, diiringi alunan gamelan khas wayangan yang seolah menjadi persembahan terakhir
-
Jenazah Ki Anom sebelumnya disemayamkan di rumah duka di Sukoharjo, dan diberangkatkan menuju Klaten pada pukul 15.00 WIB.
-
Kirun mengenang Ki Anom bukan sekadar tokoh besar dalam dunia pedalangan, tetapi juga sebagai guru dan sosok yang mengayomi seniman muda.
-
Ia memulair kariernya sebagai pelawak sejak 1977 lalu menjadi Ketua Paguyuban Ludruk dan Ketoprak Se–Karesidenan Madiun.
-
Kirun, pelawak sekaligus seniman senior, mengenang Ki Anom Suroto bukan hanya sebagai tokoh besar dalam dunia pedalangan.
-
Persiapan penggalian liang lahat mulai dilakukan sekitar pukul 09.00 WIB oleh tujuh orang tukang gali kubur.
-
Ki Anom Suroto sempat menjalani perawatan di Rumah Sakit Kandang Sapi Dokter Oen, Solo, selama lima hari sebelum akhirnya berpulang.
-
Keluarga dan Kerabat langsung menggelar salat jenazah begitu jenazah Ki Anom tiba di rumah duka.
-
Sebelum menghembuskan napas terakhir, dalang kondang Ki Anom Suroto sempat menyampaikan pesan mendalam kepada dua putranya
-
Isak tangis terlihat di rumah duka Ki Anom Suroto di Kebon Seni Tasiman RT 01 RW 18, Desa Makamhaji.
-
14 orang tampak duduk bersama mendaraskan doa di Makam Depokan, Kecamatan Juwiring, Kabupaten Klaten, Kamis (22/10/2025).
-
Ki Anom Suroto akan dimakamkan di Klaten. Pemakaman akan dilakukan pukul 15.00 WIB.
-
Ki Anom Suroto diketahui sudah memiliki riwayat penyakit jantung sejak lama. Dia sempat dirawat 5 hari sebelum meninggal.
-
Ki Anom Suroto meninggal dunia, dia berpesan pada anak-anaknya agar keluarga akur dan meneruskan seni pedalangan.
-
Kabar duka datang dari Dalang senior Ki Ageng Anom Suroto. Dia meninggal hari ini.
-
Ki Anom Suroto sudah mulai ndalang sejak usia 12 tahun dan ia mulai terkenal sebagai dalang sejak sekira tahun 1975-an.