Aline Adita 'Setengah Mati' Pilih Calon Tamu Undangan Pernikahannya di Bali

"Persiapannya sekarang sudah 70 sampai 80% lah," kata Aline dalam acara peluncuran #i4vloglaunch di Galeri Indonesia Kaya, Jakarta Pusat.

Editor: Junianto Setyadi
KOMPAS.com/Dian Reinis Kumampung
Pembawa acara Aline Adita saat peluncuran #i4vloglaunch di Galeri Indonesia Kaya, Grand Indonesia, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Kamis (23/11/2017) 

"Di Bali hanya mengundang teman-teman dekat dan keluarga," katanya.

"Karena kalau kawinan, orang bule kan enggak bisa gede-gede ya, di bawah 200 orang."

"Setengah mati dong milih siapa yang bisa diundang, sementara keluarga banyak kan," ujarnya.

Pernikahan ini adalah pernikahan kedua bagi Aline setelah rumah tangganya bersama Aditya Tumbuan berakhir pada 30 Desember 2014 lalu. (Aline Adita Akan Gelar Pernikahan di Bali pada 2018/Kompas.com/Dian Reinis Kumampung)

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved