Update Real Count KPU Pilpres 2019, Jokowi Ungguli Prabowo, Dominasi Raihan Suara di Sulawesi Barat
Data yang masuk dari hasil penghitungan real count dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) sudah mencapai 77,43 persen pada Sabtu (11/5/2019) malam
Tribunnews/JEPRIMA
Ketua KPU Arief Budiman didampingi para Komisioner KPU Hasyim Asyari, Pramono Ubaid Tanthowi, Ilham Saputra, Wahyu Setiawan dan Evi Novida Ginting Manik saat merilis 49 caleg berstatus mantan narapidana Korupsi pada pemilu 2019 di Gedung KPU, Jakarta Pusat, Rabu (30/1/2019). Sebanyak 49 Caleg berstatus mantan narapidana korupsi kembali mencalonkan diri pada pemilu 2019 terdiri dari calon anggota DPD, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten. (Tribunnews/Jeprima)
TRIBUNSOLO.COM - Data yang masuk dari hasil penghitungan real count dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) sudah mencapai 77,43 persen pada Sabtu (11/5/2019) malam.
Paslon nomor urut 01, Joko Widodo-Ma'ruf Amin masih unggul dengan raihan 56,30 persen, atau sebanyak 66.763.383 suara.
Sementara, paslon nomor urut 02, Prabowo Subianto-Sandiaga Uno meraih 43,70 persen, atau 51.828.227 suara.

Di Sulawesi Barat, entri data yang masuk hampir mencapai 100 persen.
Di sana, Jokowi-Ma'ruf meraih kemenangan mutlak.
Pasangan tersebut mendominasi raihan suara di 6 kabupaten/kota.
Berikut adalah rinciannya (angka disesuaikan nomor urut paslon, angka kiri menunjukkan raihan Jokowi-Ma'ruf, Kanan Prabowo-Sandi) :
MAJENE (100%)
59.948/38.512
MAMASA (100%)
Berita Populer
Hujan Deras di Sragen, Seorang Petani Tewas Tersambar Petir Saat Panen Padi |
![]() |
---|
Baru Jabat Wali Kota Solo, Gibran Meyakini Akan Dapat Prioritas Bagi Wilayahnya |
![]() |
---|
Harga Cabai di Karanganyar Melejit, Mencapai Angka Rp 105 Ribu |
![]() |
---|
Viral Pria Klaten Kirim Ikan Cupang untuk Mantan Menteri KKP Susi Pudjiastuti, Bagikan Tips Ini |
![]() |
---|
Hujan Es di Tawangmangu, Besarnya Seukuran Biji Kacang |
![]() |
---|