Klaten Bersinar
Selamat Datang di Klaten Bersinar

Virus Corona

Daftar Berita Virus Corona yang Dibantah Kemkominfo, Salah Satunya soal Wudhu Hancurkan Virus

Daftar Berita Virus Corona yang Diluruskan Kemkominfo, Salah Satunya soal Wudhu Hancurkan Virus

Editor: Aji Bramastra
SCMP/Xinhua
Tim medis memberikan kode kepada salah satu pasien virus corona. Dokter di Kota Wuhan mengisahkan bagaimana suka duka mereka dalam merawat pasien yang positif terkena virus. 

23. DISINFORMASI : Virus Corona Pertama Kali Ditemukan di Arab Saudi

24. HOAKS : Seorang Warga di Depok Diisolasi karena Diduga Terinfeksi Virus Corona

25. HOAKS : RS Kanujoso Balikpapan Menerima Pasien Positif Corona

Hoax Disaring Pemerintah

Menkominfo Jhonny G Plate mengatakan, hoaks tersebut masih dalam pengawasan pemerintah. Pihaknya akan terus mengedukasi kepada masyarakat agar tak terjebak oleh penyebaran informasi yang tak benar.

"Kita monitor. Kita menjelaskan mana hoaks, mana informasi yang benar," ucapnya.

Dia mengimbau kepada masyarakat untuk cerdas dalam menyerap informasi. Untuk mengetahui informasi terkait virus Corona bisa melihat langsung website Kementerian Kesehatan.

"Sekarang yang perlu disampaikan stop itu. Kasih tahu masyarakat jangan ikut hoaks. Mengacu saja kepada keterangan resmi pemerintah," ujarnya.

Virus Corona pertama kali diidentifikasi berasal dari Kota Wuhan, China. Adapun virus yang disebut mirip Sindrom Pernapasan Akut Parah (SARS) ini telah menjangkiti 9.816 orang pada hari ini. Banyaknya korban meninggal dunia juga meningkat menjadi 213 orang.

Virus ini juga telah merebak ke 12 negara di berbagai benua. Hingga Jumat (31/1/2020) siang, setidaknya 21 negara telah mengonfirmasi penemuan kasus virus 2019-nCoV di wilayahnya. Negara yang baru saja mengonfirmasi penemuan kasus virus ini yaitu Italia, Filipina, dan India. (*)

Sumber: TribunSolo.com
Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    Berita Populer

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved