Soal Belajar dari Rumah
Soal dan Jawaban Lengkap Belajar dari Rumah TVRI SMA/SMK Rabu 29 April 2020 : Mainan Edukatif
Soal dan Jawaban Lengkap Belajar dari Rumah TVRI SMA/SMK Rabu 29 April 2020 : Mainan Edukatif
Jawab pertanyaan berikut dengan kalimat yang mudah dipahami.
Ada rambu-rambu yang harus dipertimbangkan saat akan memproduksi mainan edukatif.
Berdasarkan karakter anak balita, menurutmu, mainan seperti apa yang dapat melatih kreativitas anak?
Gunakan berbagai sumber untuk mendapatkan inspirasi.
• Sebuah Drum Berbentuk Tabung dengan Jari-jari 70 cm, Jawaban Belajar dari Rumah SMP 29 April 2020
• Sebuah Kapsul Obat Berbentuk Seperti Tampak pada Gambar : Jawaban Nomor 4 Belajar dari Rumah SMP
Pertanyaan 3 :
Jika kamu membuat mainan edukatif sendiri, metode pemasaran seperti apa yang paling sesuai untuk mainan edukatif buatanmu? Apa pertimbangannya?
Berikut ini jawaban soal pertanyaan materi Belajar dari Rumah TVRI SMA/SMK Rabu (29/4/2020) :
Jawaban Nomor 1
Manfaat apa yang bisa didapatkan anak dari mainan edukatif?
Jawab:
- Beberapa manfaat mainan edukatif antara lain:
- Tingkatkan kreativitas dan perkembangan anak
- Melatih kemampuan motorik
- Melatih konsentrasi
- Menumbuhkan rasa percaya diri
- Mengenalkan konsep logika sederhana
- Bisa untuk bersosialisasi
- Menciptakan situasi bermain tapi belajar
- Bisa kenal konsep sebab akibat
- Memberi stimulus dalam pembentukan perilaku
- Melatih kemampuan verbal dan bahasa anak
- Menambah pengetahuan dan wawasan
- Mengenalkan warna, bentuk dan tekstur
Jawaban Nomor 2
Berdasarkan karakter anak balita, menurutmu, mainan seperti apa yang dapat melatih kreativitas anak?
Jawab:
Mainan edukatif yang cocok untuk balita harus terbuat dari bahan yang aman dan tidak berbahaya bagi balita, seperti:
- Mainan yang mengenalkan bentuk, warna hingga huruf
- Mainan alat musik
- Mainan dengan kegiatan fisik (contoh: bola plastik, rumah-rumahan, dll)
- Mainan dengan tema binatang (contoh: mainan figur binatang)
- Mainan yang bisa digerakan menggunakan kaki
Jawaban Nomor 3