Berita Kpop
Film BTS Break The Silence: The Movie Persona Bakal Rilis, Cek Bioskop di Kotamu yang Akan Putarkan
Boygroup asal Korea Selatan, BTS, asuhan Big Hit Entertaiment akan segera merilis film baru berjudul Break The Silence: The Movie Persona.
TRIBUNSOLO.COM - Boygroup asal Korea Selatan, BTS, asuhan Big Hit Entertaiment akan segera merilis film baru berjudul Break The Silence: The Movie Persona.
Film ini akan tayang serentak untuk menghibur ARMY di bioskop seluruh dunia, tak terkecuali di Indonesia.
Break The Silence: The Movie Persona yang merupakan film dokumenter ketujuh member, RM, Suga, Jin, J-hope, Jimin, V dan Jungkook ini akan rilis pada 10 September 2020.
Di Indonesia sendiri, film ini akan diputar di bioskop Cinema XXI dan CGV Indonesia.
• Jungkook BTS Minta Maaf Keluyuran saat Pandemi Corona, Jalani Tes Kesehatan dan Hasilnya Negatif
• V BTS Spontan Ungkap Nama untuk Calon Anak Laki-lakinya Kelak, Arti Namanya Mirip Makanan
• Jin BTS Beri Respons Kocak Gara-gara Video Livenya saat Makan Ditonton Lebih dari 4 Juta Orang
• V BTS Ngobrol dengan Ibu Penggemar saat Main PUBG, Bersikap Lembut dan Sabar Diajak Ngobrol Lama
• RM BTS Mengaku Ingin Jadi Seorang Ayah, Begini Reaksi Spontan Jungkook, Suga dan V BTS
Pengumuman terkait bakal rilisnya film Break The Silence: The Movie Persona ini dikabarkan Big Hit Entertainment pada Jumat (7/8/2020) melalui seluruh platfrom media sosialnya.
Poster film yang dirilis dengan nuansa ungu memperlihatkan siluet ketujuh member di atas panggung.
Film Break the Silence: The Movie Persona ini akan menampilkan cuplikan dari konser tur stadion yang bertajuk 'Love Yourself: Speak Yourself'.
Konser yang digelar di sejumlah negara di dunia itu terjual habis tiketnya.
Selain itu akan ada cerita dokumenter di balik panggung.
Big Hit menyebut, film tersebut akan memberikan pandangan sekilas tentang persona tujuh member BTS di belakang panggung.
Break The Silence: The Movie Persona
BTS
Big Hit Entertainment
RM BTS
Jin BTS
Suga
J-Hope
Jimin BTS
V BTS
Jungkook BTS
ARMY
Sisi Lain KPop: Dulu Terkenal, Ha Joo Yeon Eks Idol Ini Sekarang Kerja di Kafe dengan Gaji UMR |
![]() |
---|
G-Dragon BIGBANG Dikabarkan Pacari Jennie BLACKPINK, Sudah Kencan selama Setahun |
![]() |
---|
Mark NCT Akhirnya Punya Akun Instagram, Doyoung Beri Komentar Ledekan hingga Fans Tak Bisa Follow |
![]() |
---|
Kang Daniel dan Jihyo TWICE Putus, Sama-sama Sibuk Disebut Jadi Alasan Hubungan Kandas |
![]() |
---|
Pasca-Operasi, Suga BTS akan Jalani Perawatan Penuh, Beri Pesan Manis agar Penggemar Tak Khawatir |
![]() |
---|