Klaten Bersinar
Selamat Datang di Klaten Bersinar

Liga Inggris

Tugas Lampard di Chelsea Selain Melatih: Selamatkan dari Jurang Degradasi, Buat Ikatan Antar Pemain

Frank Lampard pada awalnya ditunjuk Chelsea sebagai pelatih sementara untuk menyelamatkan The Blues dari kesengsaraan.

Penulis: Tribun Network | Editor: Mardon Widiyanto
GLYN KIRK / AFP
Ekspresi Frank Lampard usai laga Chelsea Vs Real Madrid di Stadion Stamford Brigde, Rabu (19/4/2023) dini hari WIB yang berakhir dengan kekalahan Chelsea. 

"Klub ini membutuhkan konsistensi, itulah yang saya rasakan," jelasnya.

Baca juga: Nasib Chelsea di Liga Inggris: Jalani Laga Derbi London dengan Kondisi Nyaris Masuk Jurang Degradasi

Frank Lampard bersama beberapa pemain Chelsea setelah kalah dari Real Madrid di leg kedua perempat final Liga Champions 2022-2023 di Stamford Bridge, Rabu (19/4/2023).
Frank Lampard bersama beberapa pemain Chelsea setelah kalah dari Real Madrid di leg kedua perempat final Liga Champions 2022-2023 di Stamford Bridge, Rabu (19/4/2023). (CLIVE ROSE / GETTY IMAGES EUROPE / GETTY IMAGES VIA AFP)

Chelsea sendiri masih berkutat di papan tengah Liga Inggris musim ini.

Mereka terperosok ke peringkat ke-12 di klasemen sementara.

Raihan poin mereka hanya terpaut 9 angka saja dari tim yang ada di jurang zona degradasi.

Dengan Liga Inggris yang masih menyisakan empat pertandingan, Chelsea memiliki peluang untuk terjerembab lebih dalam.

Untungnya, Chelsea memiliki tabungan pertandingan daripada tim-tim yang ada di bawahnya.

The Blues masih memiliki satu laga yang belum dimainkan.

Hal itu bisa saja menjadi pembeda nasib mereka bertahan di Liga Inggris musim ini.

Mereka membutuhkan kemenangan di sisa jadwal Liga Inggris untuk memuluskan langkah tersebut.

(*)

Sumber: TribunSolo.com
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved