TAG
Idul Adha 2023
-
Jelang Idul Adha, Ada Temuan Seekor Sapi Kurban Terpapar PMK di Sukoharjo, Dinas Sudah Karantina
Di Sukoharjo ada temuan seekor sapi yang terpapar PMK. Namun, Dinas sudah melakukan tindakan isolasi agar tidak menulari ternak lain.
Rabu, 7 Juni 2023 -
Domba Garut, Hewan Favorit Yang Dibeli Buat Kurban Idul Adha, Harga Per Kilo-nya Bisa Rp 110 Ribu
Pedagang hewan kurban sudah mengalami kenaikan order menjelang Hari Raya Idul Adha 1444 H yang akan jatuh pada Kamis (29/6/2023).
Senin, 5 Juni 2023 -
Jelang Idul Adha, Peternak Domba Wonogiri Naikkan Nutrisi Pakan Hingga Siapkan Tim Distribusi
Selain menyiapkan ternak, sejumlah sarana lain yang menunjang pengiriman hewan kurban juga disiapkan.
Sabtu, 3 Juni 2023 -
Mendekati Idul Adha, Peternak di Wonogiri Mulai Kebanjiran Pesanan Domba untuk Kurban
Pesanan kurban dan domba di Wonogiri mulai meningkat. Mereka mulai mendapat pesanan sejak h-45 idul adha. Pesanan ini diperkirakan semakin bertambah.
Jumat, 2 Juni 2023 -
Jelang Idul Adha 2023, Pemkab Sukoharjo Siapkan 4020 Dosis Obat Cacing Gratis untuk Hewan Qurban
Dinas Pertanian dan Perikanan Sukoharjo Arif Rahmanto mengatakan, Pemerintah sudah siapkan dosis khusus untuk obat cacing hewan qurban.
Rabu, 31 Mei 2023