TAG
Lebaran 2023
-
Geliat Ekonomi di Tawangmangu, Pelaku Usaha Tambah Orang untuk Bantu di Momen Lebaran
Pengusaha di Tawangmangu menambah pegawai untuk membantu operasional selama lebaran. Hal ini mereka lakukan untuk memberikan pelayanan yang baik.
Minggu, 23 April 2023 -
Polisi Siapkan Rekayasa Lalin di Kawasan Exit Tol Gondangrejo, Diterapkan Bila Terjadi Kemacetan
Rekayasa lalu lintas di kawasan exit Tol Gondangrejo sudah disiapkan. Hal ini apabila terjadi kepadatan arus lalu lintas sewaktu-waktu.
Minggu, 23 April 2023 -
Idul Fitri 1444 H Berjalan Aman, Dirut PLN Pastikan Listrik Andal di Seluruh Wilayah
PLN memastikan masyarakat bisa melewati idul fitri dengan nyaman. Mereka sudah menyiapkan pasokan listrik untuk dijangkau di seluruh Indonesia.
Minggu, 23 April 2023 -
Lebaran, Kota Solo Penuh Sesak Mobil Wisatawan: Baru Hari Pertama 430.000 Kendaraan Masuk Solo
Jumlah kendaraan yang melintas di Solo lebih tinggi dibandingkan lebaran tahun lalu. Kenaikan kendaraan yang melintas ini mencapai 17 persen.
Minggu, 23 April 2023 -
Libur Lebaran di Klaten, Ribuan Orang Padati Wisata Air Umbul Pelem: Ramai Sejak Jumat Kemarin
Masyarakat banyak menghabiskan waktunya untuk berlibur pada momen Lebaran ini. Salah satu lokasi wisata yang banyak dikunjungi yakni umbul pelem.
Minggu, 23 April 2023 -
Pasar Malam Ngarsopuro, Jadi Pilihan Pemudik Kota Solo Habiskan Malam Lebaran 2023
Sebagai informasi, Pasar Malam Ngarsopuro sendiri merupakan destinasi wisata yang disediakan oleh Pemerintah Kota Solo.
Sabtu, 22 April 2023 -
Tak Habiskan Hari Lebaran di Solo, Jokowi Terpantau Tinggalkan Kediaman Sumber Sebelum Petang
Dengan pengawalan ketat dari pasukan keamanan, Jokowi dikabarkan menuju Bandar Udara (Bandara) Adi Soemarmo, Boyolali.
Sabtu, 22 April 2023 -
Tak Seramai Lebaran Tahun Lalu, Bus Besar Sampai 'Hilang' dari Jalur Wisata Tawangmangu Karanganyar
Kondisi ini berbeda dari tahun-tahun sebelumnya. Pasalnya setiap tahun pada 1 Syawal, jalan Solo-Tawangmangu dipenuhi kendaraan lalu lalang.
Sabtu, 22 April 2023 -
Lebaran 2023, Jasa Penggilingan Daging Pengging Boyolali Kelarisan, Sehari Bisa Raup Rp5 Juta Lebih
Sejak dua hari terakhir ini, pemilik usaha penggilingan daging di pasar Pengging, Boyolali kebanjiran pesanan.
Sabtu, 22 April 2023 -
Sambut Hari Kemenangan Idul Fitri, Bupati Sri Mulyani Doakan Warga Klaten Sehat Lahir dan Batin
Wajah orang nomor satu se-Kabupaten Klaten itu memancarkan kebahagiaan tersendiri di tahun ini setelah Idul Fitri bisa dirayakan tanpa keterbatasan
Sabtu, 22 April 2023 -
Kesiapan Wisata Karanganyar Hadapi Pemudik saat Lebaran : Polisi Terjun Langsung Cek Keamanan Lokasi
Memasuki libur Idul Fitri 1444 H, biasa dimanfaatkan keluarga untuk berlibur ke objek wisata.
Sabtu, 22 April 2023 -
Lebaran 2023 di Karanganyar: Arus Kendaraan Landai, Gerbang Tol Kebakkramat Didominasi Mobil Pribadi
Volume kendaraan dari arah gerbang tol Kebakkramat mengalami peningkatan tapi tidak sampai menimbulkan kemacetan.
Sabtu, 22 April 2023 -
Lebaran 2023 Jadi Ladang Berkah, Jasa Penggilingan Daging Pengging Boyolali Sampai Kewalahan
Sejak dua hari terakhir ini, pemilik usaha penggilingan daging di pasar Pengging, Boyolali kebanjiran pesanan.
Sabtu, 22 April 2023 -
Setelah Salat Ied, Capres PDIP Ganjar Bertemu Gibran di Angkringan Solo, Bahas Apa?
Ganjar dan Gibran melakukan pertemuan di sebuah angkringan di Solo. Mereka bertemu setelah selesai meninaikan salat ied.
Sabtu, 22 April 2023 -
Tak Dampingi Presiden Jokowi, Gibran Salat Ied di Balai Kota Bersama Istri dan Anaknya
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka melaksanakan salat ied di Balai Kota Solo. Dia melaksanakan salat bersama anak dan istrinya.
Sabtu, 22 April 2023 -
Awas Kolestrol Naik saat Lebaran Gara-gara Makanan Bersantan! 4 Buah ini Bisa Turunkan Kolestrol
Bagi kamu yang sudah terlanjur mengonsumsi banyak makanan bersantan saat Idul Fitri, sebaiknya konsumsi 4 buah ini agar kolestrol turun.
Jumat, 21 April 2023 -
Potret Bupati Sri Mulyani Turun Cek Pos Pengamanan Lebaran 2023, Sebut Kondisi Aman
Bupati Klaten turun langsung melakukan pengecekan pos pengamanan lebaran. Sri Mulyani ikut melihat kondisi lapangan saat arus mudik.
Jumat, 21 April 2023 -
Arab Saudi Tetapkan Idul Fitri Jatuh Pada Jumat 21 April 2023, Meleset dari Prediksi Sebelumnya
Pengumuman Idul Fitri 1444 H di Arab Saudi disampaikan oleh Mahkamah Agung Arab Saudi pada Kamis (20/4/2023) malam.
Jumat, 21 April 2023 -
Jaminan Bupati Sri Mulyani soal Salat Idul Fitri di Klaten : Semua Aman, Semua Kondusif
Warga Klaten dan pemudik yang ingin menunaikan salat Idul Fitri tidak perlu khawatir.
Jumat, 21 April 2023 -
Puncak Arus Mudik di Sragen : 267 Ribu Kendaraan Melintas, Rest Area Nyaris Full
Puncak arus mudik lebaran tahun 2023 di Kabupaten Sragen terjadi pada Kamis (20/4/2023).
Jumat, 21 April 2023