TOPIK
Bus Terbakar di Tol Boyolali
-
Manajemen rosalia indah melakukan investigasi internal kebakaran bus yang terjadi di Tol Boyolali. Itu terkait juga dugaan temuan botol miras.
-
Bus Rosalia Indah nyaris tinggal rangkanya saja saat terbakar hebat di tol Boyolali, Sabtu (16/3/2024).
-
Bus Rosalia bernomor Polisi AD 1769 OF nyaris tinggal rangkanya saja akibat terbakar di KM 478+600 Jalur B Tol Semarang-Solo.
-
Terbakarnya bus rosalia beruntung tidak memakan korban jiwa. Kebakaran bus ini diketahui dari percikan api dan kemudian membesar.
-
Sebuah bus mengalami kebakaran di Tol Boyolali. Penumpang yang panik berlarian keluar untuk menyelamatkan diri.