TOPIK
Rumah Tanpa Atap di Sragen
-
Di balik gemerlap tunjangan rumah para wakil rakyat di Senayan, terselip ironi yang menyesakkan dada.
-
Bantuan tersebut diputus oleh pemerintah semenjak 5 tahun yang lalu, meski sebenarnya Asih sendiri masih membutuhkan.
-
Senyum lebar tak bisa disembunyikan Tri Widiatsih atau akrab disapa Asih (51), warga Kelurahan Sragen Tengah, Kabupaten Sragen.
-
Tinggal di rumah tanpa atap, Tri Widiatsih (51) warga Kelurahan Sragen Tengah, Kecamatan/Kabupaten Sragen sehari-hari hanya berjualan es teh.
-
Di bagian dalam, nyaris tak ada perabot rumah tangga. Seluruh anggota keluarga tidur bersama di satu kamar, tanpa sekat maupun pintu.