Cara Mengobati Sakit Gigi Secara Alami, Simak 7 Tips Mudah Berikut Ini
Jika Anda mengalami sakit gigi, penting untuk mencari tahu apa yang menjadi penyebabnya.
TRIBUNSOLO.COM - Sakit gigi merupakan kondisi yang bisa dialami oleh setiap orang.
Kondisi ini bisa membuat rasa tidak nyaman saat melakukan aktivitas sehari-hari.
Baca juga: Sakit Gigi, Amankah Pergi ke Dokter saat Pendemi Covid-19? Simak Penjelasannya
Jika Anda mengalami sakit gigi, penting untuk mencari tahu apa yang menjadi penyebabnya.
Dari sana, Anda dapat menentukan cara terbaik untuk meredakan nyeri, bengkak, atau gejala lainnya.
Dokter bisa dimintai bantuan untuk mencari tahu penyebab sakit gigi secara pasti dan mengobatinya.
Paling baik adalah Anda bisa segera menemui dokter gigi ketika mengalami keluhan sakit gigi.
Tapi, jika hal itu tak bisa dilakukan, Anda bisa mengaplikasikan cara mengobati sakit gigi secara alami atau dengan bantuan obat-obatan darutat sebagai langkah penanganan awal.
Berikut ini beberapa pilihan caranya:
1. Kumur dengan air garam
Melansir Health Line, bagi banyak orang, bilasan air garam adalah pengobatan lini pertama yang efektif untuk sakit gigi.
Cara Mendaftar Haji Sesuai Prosedur, Simak Syarat hingga Tahapan Lengkapnya |
![]() |
---|
Bioskop Dibolehkan Buka, Pengelola Mall Solo Sampai Ditelp Ajudan Wali Kota, Ternyata Tentang Ini |
![]() |
---|
Di Balik Razia di Gilingan Solo, Warga & Pejabat Kelurahan Harap PSK Berhenti Atas Kesadaran Sendiri |
![]() |
---|
Viral 'Lamborghini' Made in Gunungkidul, Ternyata Dibuat Oleh Pria Lulusan SMP dan Belajar dari Foto |
![]() |
---|
Pria Viral yang Ngamuk Bawa Samurai di Pedan Klaten Bisnis Tanaman Hias, Ada Koleksi Janda Bolong |
![]() |
---|