Ki Manteb Soedharsono Meninggal Dunia
Detik-detik Ki Manteb Meninggal, Sempat Isi Acara Wayang, Tak Disangka Itu Pertunjukan Terakhirnya
Kondisi kesehatan Ki Manteb Soedharsono menurun, setelah pertunjukan wayang. Tak ada yang menyangka itu adalah penampilan terakhir almarhum.
Penulis: Fristin Intan Sulistyowati | Editor: Hanang Yuwono
Jenazah Ki Manteb dikuburkan di pemakaman keluarga yang berada di Dusun Keliteran RT 02 RW 08 Desa Doplang, Kecamatan Karangpandan, Kabupaten Karanganyar.
Pihak keluarga juga tak menggelar acara takziah, sehingga pelayat bisa mendoakan di rumah.
Lebih lanjut, Ade menuturkan, istri almarhum yang bernama Suwarti juga positif Covid-19.
Keluarga meminta maaf jika almarhum memiliki kesalahan semasa hidupnya.
"Atas nama keluarga kami mohon maaf yang sebesar-besarnya," tutupnya.
Suasana Terbaru Rumah Duka Ki Manteb Soedharsono
Suasana rumah duka Ki Manteb Soedharsono mulai didatangi saudara dan tetangga dekat, Jumat (2/7/2021) siang.
Adapun jenazah Dalang Kondang itu di rumah duka di Dusun Sekiteran, Desa Doplang, Kecamatan Karangpandan, Kabupaten Karanganyar.
Para pelayat yang datang memakai masker dan hanya saudara dan tetangga dekat.
Di halaman rumah sudah dipasang tenda atau tratag, begitu juga bendera lelayu.
Anak pertama Ki Manteb, Medhot Soedarsono mengimbau pelayat menggunakan masker dan protokol ketat.
Bahkan saat akan masuk sama Satgas Covid-19 Desa sudah dicek dan diperiksa.
Sebelumnya, dalang kondang wayang kulit asal Kabupaten Karanganyar, Ki Manteb Soedharsono meninggal dunia pukul 10.WIB.
Menurut salah seorang rekannya, Sugeng Nugroho, bahwa Ki Manteb Soedharsono meninggal dengan diagnosa Covid-19.
Pemkab Karanganyar Beli Gamelan Ki Manteb Soedharsono, Juliyatmono : Untuk Cagar Budaya |
![]() |
---|
Potret Karangan Bunga di Rumah Duka Ki Manteb Soedharsono, Warga: Puluhan Ada Jumlahnya |
![]() |
---|
Sebelum Meninggal, Ki Manteb Soedharsono Pernah Pesan: Ingin Gamelannya Dibeli Pemkab Karanganyar |
![]() |
---|
Penampakan Rumah Megah Ki Manteb Soedharsono di Pelosok Desa Karanganyar : Bak Aula Istana Raja Jawa |
![]() |
---|
Cerita Ki Manteb Soedharsono, 32 Tahun Perkenalkan Slogan 'Pancen Oye' yang Berarti Semangat |
![]() |
---|