Klaten Bersinar
Selamat Datang di Klaten Bersinar

Berita Solo Terbaru

DPD PPNI Solo Siap Lakukan Advokasi Bagi Faskes yang Kekurangan APD: Itu Masalah Manajemen Keuangan

Dewan Pimpinan Daerah Persatuan Perawat Nasional Indonesia (DPD PPNI) Solo siap lakukan advokasi kepada fasilitas kesehatan yang kekurangan menyediaka

Penulis: Muhammad Irfan Al Amin | Editor: Agil Trisetiawan
TribunSolo.com/Adi Surya Samodra
Ilustrasi APD tim medis 

Adapun jumlahnya, Siti Wahyungingsih enggan menyebutkan secara rinci.

"Yang penting sudah kami kebut dan bisa dinikmati semuanya," ujarnya.

Baca juga: Pemkot Solo Dapat 200 Tabung Oksigen dari Singapura, Baru Saja Mendarat di Bandara Adi Soemarmo

Baca juga: Kagetnya Eko Bakul Wedangan di Solo : Tahu-tahu Ada Polisi Datang, Bilang kalau Kapolri Mau Ngobrol

Baca juga: PPKM Hendak Diperpanjang, Pedagang Kaki Lima Solo Baru Minta Agar Lampu Jalanan Tak Dimatikan

Baca juga: PPKM Darurat Diperpanjang, Buruh di Solo Harapkan Kompensasi Rp 600 Ribu Seperti Tahun Kemarin

Dirinya menjelaskan bahwa saat ini tenaga kesehatan harus mengalami banyak cobaan.

Selain dana insentif yang harus dirapel, angka positif tenaga kesehatan juga sedang ikut melonjak.

"Selama setahun ini sudah ada banyak Puskesmas yang di lockdown akibat ada yang positif," terangnya.

"Seminggu ini ada 20 orang tenaga kesehatan di PMI Solo yang juga positif," imbuhnya.

Kedepannya Dinkes Solo bersama Dinkes Provinsi Jawa Tengah akan mengajukan bantuan tenaga kesehatan guna mengisi slot di Asrama Haji Donohudan.

"Kami akan ajukan ke pemerintah pusat, karena dari Solo sendiri sudah kewalahan," ungkapnya.

Capaian Vaksinasi di Kota Solo

Percepatan vaksinasi Covid-19 terus digenjot guna menekan laju percepatan penularan virus Corona di Kota Solo.

Percepatan tersebut bisa berjalan lebih cepat bila masyarakat atau relawan turut membantu.

Termasuk, menjadi vaksinator.

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengajak masyarakat atau relawan untuk melakukan percepatan.

"(Bila punya) kemampuan sebagai vaksinator, silahkan bergabung dengan kami melalui akselerasi atau percepatan vaksin ini," katanya, Sabtu (17/7/2021).

Baca juga: Tak Hanya Pantau Vaksin di Kota Solo, Panglima TNI dan Kapolri Juga Bagi-Bagi Sembako ke Rakyat

Baca juga: Kapolri dan Panglima TNI Datang Ke Solo Lagi : Dorong Percepatan Vaksin Kedepannya

Terpisah, Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin tinjau vaksinasi di Balai Kota Solo, Sabtu (17/7/2021).

Sumber: TribunSolo.com
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved