Berita Seleb
Setelah Diduga Rujuk, Selebgram Ira Nandha Tuai Cibiran Gara-gara Gabung Arisan Circle Artis Mamayu
Elmer Syaherman, yang bekerja sebagai pilot, dituding berselingkuh dengan pramugari bernama Bella.
Penulis: Tribun Network | Editor: Rifatun Nadhiroh
TRIBUNSOLO.COM - Selebgram Ira Nandha dikenal luas setelah ia membongkar perselingkuhan yang dilakukan sang suami.
Elmer Syaherman, yang bekerja sebagai pilot, dituding berselingkuh dengan pramugari bernama Bella.
Ira mengunggah postingan berisi chat sang suami di sebuah aplikasi Discord pada Desember 2023.
Alasan Ira mengungkap perselingkuhan sang suami lantaran ia tak mau "hancur" sendirian.

Baca juga: Mantan Pacar Sule, Naomi Zaskia Beradegan Panas dengan Darius Sinathrya, Akui Sempat Tak Nyaman
Namun setelah membongkar perselingkuhan itu, Ira Nandha justru terlihat menghadiri sebuah acara bersama sang suami.
Banyak yang menduga Ira Nandha memutuskan untuk rujuk dengan sang suami.
Bukannya senang, netizen justru menuding Ira Nandha yang sudah mendapat banyak keuntungan karena terkenal berkat suami selingkuh, akhirnya pilih balikan saja.
Apalagi followers Ira sudah mencapai 1 juta lebih dan ia pun banjir tawaran endorse.
Tak hanya sudah mendapat banyak followers, Ira kini juga gabung circle geng artis.
Baca juga: Geng Mamayu Beranggotakan Para Artis, Penampilan Lesti Ramai Pujian, Aurel Hermansyah Disindir Kurus
Ia ikut arisan bareng geng artis "Mamayu", yakni Melody Laksani, Dinda Hauw, Kesha Ratuliu dan Margin Winaya.
Biasanya geng artis-artis itu juga ada Aurel Hermansyah dan Lesti Kejora, namun kedua artis tersebut absen.
Kini, Ira Nandha pun kembali mendapat cibiran dari netizen:
"Mending gausah nambah personil genk mamayu apalagi dia orangnya"
"Hadeuh knp ikut geng ini sih dia spa emgnya"
"Lahhh si paling hancur bareng" ada "
"Yahh yang liat kecewa ada member baru "
"udah dapet sirkel artis waktunya balikaann"
"Kok ada @iranndha aduh gak cocok deh masuk geng mamayu"
Baca juga: Arie Untung dan Fenita Arie Berangkat Haji Lagi, Berkali-kali ke Mekkah Rasanya Seperti Baru Pertama
(*)
| Jennifer Jill Beberapa Kali Minggat dari Rumah, Ajun Perwira Memaklumi Istri: Sudah Karakternya |
|
|---|
| Andre Taulany Gugat Cerai Istri Sampai 3 Kali, Simak Perjalanan Cinta Pak Haji Andre dan Rien Wartia |
|
|---|
| Mewahnya Pesta Ulang Tahun ke-30 Ria Ricis dan Ultah ke-3 Sang Putri Moana, Habiskan Dana Miliaran |
|
|---|
| Kisah Awal Pertemuan Erika Carlina dan DJ Panda: Kenalan di TikTok, Pertama Bertemu Langsung Nginap |
|
|---|
| 3 Tahun Pacaran dengan Cinta Laura, Arya Vasco Kerap Ditanya Kapan Menikah, Ngaku Sudah Ada Rencana |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/solo/foto/bank/originals/Ira-Nandha-gabung-circle-artis.jpg)