TAG
Jatiyoso
-
Kasus Penganiayaan Tewaskan Santri di Ponpes Manjung Wonogiri, 2 Orang Anak Berhadapan dengan Hukum
Sebanyak dua orang anak kini berhadapan dengan hukum dalam kasus penganiayaan santri di Pondok Pesantren (Ponpes) Manjung, Wonogiri.
2 hari lalu -
Babak Baru Kasus Santri Tewas di Ponpes Manjung Wonogiri, Kejaksaan Nyatakan Berkas Perkara Lengkap
Berkas perkara kasus penganiayaan santri Ponpes Santri Manjung, Wonogiri, yang berujung kematian, dinyatakan lengkap oleh Kejari Wonogiri.
Jumat, 2 Januari 2026 -
Soal Santri Meninggal di Ponpes Manjung Wonogiri, Kemenag Sebut Ada Faktor Kurangnya Pengawasan
Kementerian Agama (Kemenag) memberikan sejumlah rekomendasi kepada Pondok Pesantren (Ponpes) Santri Manjung setelah meninggalnya seorang santri
Kamis, 25 Desember 2025 -
Sudah Ada 4 Tersangka, Kasus Santri Tewas di Ponpes Manjung Wonogiri Bakal Masuk Proses Rekonstruksi
Hingga kini, proses pemeriksaan masih terus berjalan, termasuk terhadap para pengurus pondok pesantren Santri Manjung Wonogiri.
Rabu, 24 Desember 2025 -
Terungkap Aksi Tersangka Baru Kasus Santri Tewas di Ponpes Manjung Wonogiri, Pukul Bahu Korban
Polres Wonogiri terus menggali keterangan dari berbagai pihak terkait kasus meninggalnya MMA (12), seorang santri di Pondok Pesantren Santri Manjung.
Rabu, 24 Desember 2025 -
Bertambah, Pelaku Penganiayaan Santri hingga Tewas di Ponpes Manjung Wonogiri Kini Jadi 4 Anak
Polres Wonogiri kembali menetapkan seorang anak sebagai pelaku penganiayaan MMA (12), santri Pondok Pesantren Santri Manjung yang meninggal.
Selasa, 23 Desember 2025 -
Lingkungan Manjung Wonogiri Soroti Santri Ponpes, Bebas Keluar Larut Malam hingga Ambil Ikan Warga
Warga Desa Manjung, Kecamatan Wonogiri, mengaku resah dengan pengawasan santri di Pondok Pesantren Santri Manjung.
Senin, 22 Desember 2025 -
Kasus Santri Manjung Wonogiri Tewas Bikin Warga Sekitar Resah, Minta Ponpes Ditutup Sementara
Informasi itu sempat membuat sejumlah warga berencana mendatangi ponpes, namun rencana tersebut batal
Senin, 22 Desember 2025 -
Aksi 3 Santri Ponpes Wonogiri Pelaku Penganiayaan Santri hingga Tewas, Pukul dan Tendang Korban
Polres Wonogiri menetapkan tiga santri Pondok Pesantren Santri Manjung sebagai pelaku penganiayaan terhadap MMA (12),
Senin, 22 Desember 2025 -
Kasus Kematian Santri Ponpes Manjung Wonogiri, 4 Pengurus Diperiksa, CCTV Ponpes Diamankan
Polisi tengah menyelidiki meninggalnya MMA (12), seorang santri Pondok Pesantren Santri Manjung Wonogiri, yang diduga dianiaya oleh santri lainnya.
Minggu, 21 Desember 2025 -
Polisi Tak Tutup Kemungkinan Pelaku Penganiayaan Santri di Ponpes Manjung Wonogiri Bertambah
Polres Wonogiri melakukan penyelidikan terkait meninggalnya MMA (12), santri Pondok Pesantren Santri Manjung Wonogiri, yang tewas diduga dianiaya
Minggu, 21 Desember 2025 -
Polisi Tetapkan 3 Santri Ponpes Manjung Wonogiri sebagai Pelaku Penganiayaan, Ada yang Usia 10 Tahun
Dari 10 orang itu, tiga diantaranya ditetapkan sebagai pelaku penganiayaan terhadap korban MMA (12) anak asal Kecamatan Jatiyoso, Karanganyar.
Sabtu, 20 Desember 2025 -
Pemilik Ponpes Manjung Wonogiri Ungkap Santri MMA Masuk Angin Sebelum Meninggal : Kami Tak Curiga
Pemilik Ponpes Santri Manjung, Eko Julianto, mengungkapkan pada hari itu korban masih mengaji. Namun, wajahnya terlihat pucat.
Jumat, 19 Desember 2025 -
9 Terduga Pelaku Bullying Berujung Santri Tewas di Wonogiri Diamankan, Semua Masih di Bawah Umur
Selain para santri, pengasuh Pondok Pesantren Santri Manjung Wonogiri juga dimintai keterangan oleh pihak kepolisian.
Jumat, 19 Desember 2025 -
Orang Tua MMA Ungkap Fakta Sang Putra Saat Ditemukan di Ponpes Wonogiri, Ada Tinta di Kepala
MMA (12), santri asal Pondok Pesantren (Ponpes) Santri Manjung, Wonogiri, ditemukan tergeletak di dalam kamar ponpes oleh orangtuanya
Jumat, 19 Desember 2025 -
Kasus Santri Tewas di Wonogiri, Orang Tua Kecewa Sikap Ponpes : Belum Ada Itikad Baik Pengasuh
Minggu (14/12/2025) siang ia bersama istrinya datang ke ponpes untuk memberikan uang saku anaknya yang akan mengikuti studi tour
Jumat, 19 Desember 2025 -
Ekshumasi Santri Tewas di Ponpes Wonogiri, Orang Tua Tak Sanggup Saksikan Makam Sang Putra Dibongkar
Proses ekshumasi jenazah MMA (14), santri Pondok Pesantren Santri Manjung Wonogiri yang menjadi korban dugaan bullying, berlangsung di Dusun Gondang
Jumat, 19 Desember 2025 -
Sosok Remaja Karanganyar Diduga Korban Bullying di Ponpes Wonogiri, Putra Tunggal Pasutri Petani
Remaja asal Jatiyoso, Karanganyar MMA (14) diduga menjadi korban bullying hingga meninggal dunia di Pondok Pesantren Manjung di Wonogiri.
Kamis, 18 Desember 2025 -
Besok, Polisi Gelar Ekshumasi Jenazah Remaja Karanganyar Korban Dugaan Bullying di Ponpes Wonogiri
Polisi akan melakukan pembongkaran makam atau ekshumasi terhadap jenazah MMA (12) korban bullying di Pondok Pesantren Manjung Wonogiri
Kamis, 18 Desember 2025 -
Kasus Santri Meninggal di Ponpes Manjung Wonogiri, 3 Orang Ditetapkan Jadi Terduga Pelaku
Polres Wonogiri tengah menangani kasus meninggalnya seorang santri Pondok Pesantren Santri Manjung, berinisial MMA (12)
Kamis, 18 Desember 2025