TAG
Manchester United
-
Jelang Lawan Manchester City di Final Piala FA, Anthony Malah Cidera saat Bela Hadapi Chelsea
Anthony Martial hanya bermain selama 29 menit dalam duel kontra Chelsea setelah mendapat tekel dari Trevoh Chalobah.
Jumat, 26 Mei 2023 -
Tangan Dingin Erik ten Hag Sulap Manchester United Jadi Klub Tangguh, Kunci Tiket Liga Champions
Musim ini dijalani Manchester United dengan lebih baik. Tangan dingin Erik ten Hag mampu merubah Manchester United jadi klub tangguh.
Jumat, 26 Mei 2023 -
Tak hanya Lolos ke Liga Champions, Marcus Rashford Catatkan Rekor Hebat, Semusim Cetak 30 Gol
Kegembiraan Erik ten Hag dan Marcus Rashford kian lengkap. Sebab, selain lolos ke Liga Champions 2023-2024, keduanya juga mencatatkan rekor hebat.
Jumat, 26 Mei 2023 -
Hasil Liga Inggris: Manchester United Tekuk Chelsea 4-1, Kunci Tiket Liga Champions
Manchester United berhasil menekuk Chelsea dengan skor 4-1 dalam laga tunda Liga Inggris 2022-2023, Jumat (26/5/2023) dini hari WIB.
Jumat, 26 Mei 2023 -
Erik ten Hag Tanggapi Santai Isu Kepindahan Neymar ke Old Trafford: Kami akan Memberitahumu
Muncul isu bahwa penyerang PSG, Neymar dikabarkan akan hijrah ke Manchester United, Erik ten Hag menanggapi hal itu dengan santai
Kamis, 25 Mei 2023 -
Prediksi Susunan Pemain Manchester United Vs Chelsea: Sempat Menepi, Rashford Diprediksi Siap Tampil
Manchester United dijadwalkan akan menjamu Chelsea di Old Trafford pada Jumat (26/5/2023) dinihari WIB.
Kamis, 25 Mei 2023 -
Bursa Transfer: Nama Mason Mount Dikait-kaitkan dengan Manchester United, Lampard Mengaku tak Kaget
Frank Lampard mengaku tak terkejut jika Mason Mount pindah ke klub yang bermarkas di Old Trafford itu, Manchester United
Kamis, 25 Mei 2023 -
Manchester United Vs Chelsea: Tuan Rumah Dijagokan Menang, Langkah ke Liga Champions Mulus
Dua bursa prediksi skor menjagokan MU akan menang di malam nanti dan memastikan tiket ke kompetisi Eropa musim depan.
Kamis, 25 Mei 2023 -
Manchester United Harus Tebus Rp 1,4 Triliun untuk Muluskan Transfer Mason Mount ke Old Trafford
Laporan dari Fabrizio Romano yang dikutip, klub milik Todd Boehly telah mematok harga Mason Mount di angka 80 juta pounds atau setara dengan Rp 1,4 T
Kamis, 25 Mei 2023 -
Isyarat Erik ten Hag untuk Calon Bos Baru Manchester United: Belajarlah dari Kesalahan Chelsea
Erik ten Hag mengatakan bahwa investasi dalam skuad tidak akan ada artinya jika tanpa strategi di baliknya seperti kondisi Chelsea saat ini.
Kamis, 25 Mei 2023 -
Manchester United Vs Chelsea: Masih Abu-abu, Erik ten Hag Pantau Kondisi Marcus Rashford
Pelatih Manchester United, Erik ten Hag memberikan informasi terkini terkait kondisi skuadnya. Dia menyebut, kondisi Rashford masih dipantau
Kamis, 25 Mei 2023 -
Preview Manchester United Vs Chelsea: Sama Kuat, Lima Pertandingan Terakhir Berakhir tanpa Pemenang
Pertemuan keduanya di lima pertandingan sebelumnya, selalu berakhir dengan hasil imbang, menarik ditunggu siapa yang akan keluar sebagai pemenang
Kamis, 25 Mei 2023 -
Jadwal Liga Inggris: Manchester United Vs Chelsea, Misi Amankan Satu Tempat di Liga Champions
Manchester United dijadwalkan menjamu Chelsea di Old Trafford pada Jumat (26/5/2023) dini hari WIB.
Kamis, 25 Mei 2023 -
Belanja Chelsea yang Jor-joran tak Sebanding dengan Prestasi, Erik ten Hag Ikut Berkomentar
The Blues sedang menjalani musim yang buruk, di Liga Inggris saja Chelsea terlempar dari 10 besar.
Kamis, 25 Mei 2023 -
Manchester United Siapkan Dana Segar hingga Rp 1 Triliun Demi Bajak Mason Mount dari Chelsea
Setan Merah siap untuk merogoh rekening mereka dengan jumlah yang fantastis yakni Rp 1 triliun demi pemain timnas Inggris itu.
Kamis, 25 Mei 2023 -
Kabar Baik untuk MU Jelang Lawan Chelsea, Marcus Rashford Sudah Gabung Latihan, Bakal Comeback?
Manchester United mendapat tambahan amuinisi jelang menghadapi Chelsea di pekan ke-37 Liga Inggris, Jumat (24/5/2023) pukul 02.00 WIB.
Rabu, 24 Mei 2023 -
Nasib MU Tampil di Liga Champions Ditentukan Chelsea, Besok Setan Merah Wajib Bantai The Blues
Manchester United harus mengalahkan Chelsea untuk mengamankan tiket Liga Champions musim depan. MU kini ditempel ketat Liverpool.
Rabu, 24 Mei 2023 -
MU "Rugi" Puluhan Juta Poundsterling, Usai Abaikan Transfer Pemain Muda Potensial Evan Ferguson
Manchester United pernah melakukan blunder transfer ketika akan mendatagkan pemain muda potensial Brighton & Hove Albion.
Rabu, 24 Mei 2023 -
Bukan Tak Mungkin Neymar Bernasib Sama dengan Ronaldo, Jika Putuskan Gabung Manchester United
Neymar dinilai tidak cocok dengan gaya permainan Manchester United, yang kini dirumorkan akan hengkang dari PSG.
Rabu, 24 Mei 2023 -
Manchester United Pastikan Jual Anthony Martial, Penuhi Hasrat Erik ten Hag Cari Striker Haus Gol
Manchester United telah memastikan akan menjual Anthony Martial pada bursa transfer musim panas mendatang.
Rabu, 24 Mei 2023