Kaesang Pangarep Komentari Kulit Wajahnya yang Terlihat Glowing: Muka Bagaikan Lautan Minyak
Putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep, mengunggah potret terbarunya.
Penulis: Noorchasanah Anastasia Wulandari | Editor: Noorchasanah Anastasia Wulandari
TRIBUNSOLO.COM - Putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep, mengunggah sebuah foto ke Instagramnya.
Kaesang mengunggah potret dirinya sendiri ke galeri Instagramnya, Senin (31/12/2018).
Adik Gibran Rakabuming ini mengenakan kemeja panjang berwarna putih.
• Kahiyang Ayu Berniat Tambah Anak, Foto Sedah Mirah yang Diunggah Jadi Sorotan karena Unyeng-unyeng
Dilengkapi dengan celana skinny jeans berwarna terang.
Kaesang juga melengkapi penampilannya dengan sepatu pantovel hitam.
Mukanya terlihat glowing.
• Cara Duduk Kaesang Pangarep di Samping Jokowi Dianggap Tidak Sopan, Gibran Rakabuming: Maafkan
Kaesang pun menyebut bahwa wajahnya bagaikan lautan minyak.
Kata-kata tersebut ia sampaikan pada unggahannya.
Begini pengakuan kekasih Felicia Tissue tersebut:
• Kaesang Pangarep Protes pada Jokowi soal Jalan-jalan Keluarga, Cuitannya Dikritik Balik Guntur Romli
"Muka bagaikan lautan minyak," tulis Kaesang.
Unggahan Kaesang ini pun mendapat beragam perhatian dari warganet.
Mereka pun turut mengomentari wajah Kaesang yang terlihat berminyak.
• Disebut Kalah Tenar dari Jan Ethes, Kaesang Pangarep Ungkapkan Rasa Kecewanya, Ngaku Sudah tak Laku
harjitoprasojo: Bisa digarap pertamina itu Mas, jadi tambang minyak lepas muka. (Bukan lepas pantai).
ekayantysaputra: lumayan dagang sang pisang gk usah modal minyak.
signarama_bali: Muka berminyak itu nanti bakalan awet muda mas.