Miris, Ini Alasan Keluarga di Plesungan Karanganyar Pilih Tinggalkan Kampung dan Hidup di Hutan
Ia terpaksa menyusul lalu pasrah tinggal bersama keluarga kecilnya di rumah setinggi 4 meter berukuran 3 meter x 2,5 meter itu.
Penulis: Facundo Crysnha Pradipha | Editor: Hanang Yuwono
TRIBUNSOLO.COM/CHRYSHNA PRADIPHA
Rumah pohon milik Budianto di tengah hutan di Dusun Grumbulpring, Dukuh Wirun, Desa Plesungan, Kecamatan Gondangrejo, Karanganyar, Jumat (15/12/2017) siang.
Sementara, Budi mengutarakan, alasan ekonomi yang membuatnya tak menyekolahkan kedua anak.
Pekerjaannya sebagai pemulung juga tak menutup biaya sekolah berijut kelengkapannya.
"Saya dan istri saya pemulung, tak cukup untuk menyekolahkan anak-anak saya," katanya.
Kini ia dan keluarga kecilnya bisa sedikit bernafas lega setelah disambangi anggota Polres Karanganyar beberapa waktu lalu.
Sebab, mereka dijanjikan tempat tinggal layak dan kedua anaknya bakal disekolahkan. (*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/solo/foto/bank/originals/rumah-pohon_20171215_173833.jpg)