Pakai Masker Yogurt Ternyata Bisa Membuat Kulit Wajah jadi Glowing, Begini Cara Membuatnya
Dalam mangkuk, tumbuk pisang menjadi bubur. Tambahkan yogurt ke dalamnya lalu aduk hingga tercampur rata. Cucilah wajah Anda menggunakan air dingin
Bilas menggunakan air hangat.
Keringkan dan oleskan sedikit pelembab.
• 6 Alasan Kalian Tidak Perlu Diet di Tahun Ini Diet Buruk Bagi Kesehatan Mental
• Biar Enggak Mager di Pagi Hari, Coba Lakukan 6 Kebiasaan Sehat Ini Setelah Bangun Tidur
• Ramalan Zodiak Cinta Senin 6 Januari 2020: Libra Harus Semakin Sabar
3. Yogurt dan Tepung Beras

Tepung beras meningkatkan hidrasi kulit dan memiliki sifat antioksidan yang membantu menjaga kulit awet muda.
Bahan
1 sdt yogurt
1/2 sdt tepung beras
Cara
Ambil yogurt dalam mangkuk.
Tambahkan tepung beras ke dalamnya lalu aduk rata.
Oleskan campuran itu di wajah Anda.
Biarkan selama 10-15 menit.
Bilas menggunakan air hangat.
(Wulan KP)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Ingin Punya Kulit Wajah Bercahaya dan Sehat? Pakai Masker Yogurt! Begini 3 Cara Membuatnya