Bursa Transfer Eropa
Betah di Inter Milan, Romelu Lukaku Yakin Dapat Restu Todd Boehly untuk Tinggalkan Chelsea
Romelu Lukaku optimis petinggi Chelsea bersedia melepasnya kembali ke Inter Milan sesuai dengan keinginannya.
Penulis: Tribun Network | Editor: Septiana Ayu Lestari
TribunSolo.com / AFP
Aksi mengontrol bola Romelu Lukaku saat laga Serie A Lazio vs Inter Milan di Olympic stadium, 26 Agustus 2022. (Alberto PIZZOLI / AFP).
Lukaku bermasalah dengan kebugarannya musim ini bersama Inter Milan, dengan hanya tampil empat kali di Liga Italia 2022-2023. Ia telah mencetak masing-masing satu gol dan assist.
Di sisi lain, ia juga mengaku bersyukur dapat bermain dengan penggemar yang tetap mendukung tim bahkan ketika mereka dalam masalah.
"Penggemar Inter Milan benar-benar spesial. Karena meski kita dalam kesulitan, mereka selalu ada untuk membantu tim," katanya.
"Saya pikir mereka masih marah kepada saya (karena pergi). Namun, pada akhirnya mereka tahu bahwa saya selalu memiliki Inter di hati," kata Lukaku mengakhiri. (*)
Berita Terkait: #Bursa Transfer Eropa
| Buruknya Inter Miami Klub Baru Messi: Ranking Dunia di Bawah Persib Bandung, Juru Kunci Klasemen MLS |
|
|---|
| Erik ten Hag Tanggapi Santai Isu Kepindahan Neymar ke Old Trafford: Kami akan Memberitahumu |
|
|---|
| Real Madrid Berburu Bek Kiri di Bursa Transfer, Liverpool Terancam Kehilangan Andy Robertson |
|
|---|
| Bukan Tak Mungkin Neymar Bernasib Sama dengan Ronaldo, Jika Putuskan Gabung Manchester United |
|
|---|
| Kembali Merumput di Ajang Liga Champions, Arsenal Disarankan Boyong Penyerang Chelsea Romelu Lukaku |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/solo/foto/bank/originals/Romelu-Lukaku-Inter-Milan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.