Musik
Ikang Fawzi Mengaku Alami Depresi Setelah Kepergian Marissa Haque, Bakal Umrah ke Tanah Suci
Tetapi Ikang mengaku belum siap sehingga mereka menjadwalkannya pada tahun depan.
Penulis: Tribun Network | Editor: Hanang Yuwono
"Cuma ada anak-anak, dia tetap menjaga, tetap berusaha juga untuk berolahraga supaya jangan terlalu (stres). Tapi aku butuh waktu," timpalnya.
Setelah kepergian Marissa, Ikang tampaknya kurang bersemangat dalam menjalani aktivitasnya.
Ketika ditanya soal resolusi di tahun baru, pria 65 tahun itu pun tak berharap banyak.
Dia hanya bisa berdoa agar bisa selalu sehat untuk anak-anak dan keluarganya.
"Aku jujur nggak ada resolusi lagi. Yang penting tetap berusaha sehat saja dan ada buat keluarga," tandas Ikang.
Berita Terkait: #Musik
| Not Angka Pianika dan Lirik Lagu Kemesraan - Iwan Fals, Suatu Hari di Kala Kita Duduk |
|
|---|
| Lirik Lagu Bialah Maurak Janji - Rayola, Kini Denai Lah Manyadari |
|
|---|
| Not Angka Pianika dan Lirik Lagu Pergi - DPaspor, Rasa Ini yang Tertinggal |
|
|---|
| Not Angka Pianika dan Lirik Lagu Berlayar Tak Bertepian - Ella, Berulang Kali Ku Mencoba |
|
|---|
| Not Angka Pianika dan Lirik Lagu Pilihan Hatiku - Lavina, Terlukis Indah Raut Wajahmu Dalam Benakku |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.