TOPIK
Pendaki Hilang di Mongkrang
-
Pada hari kesembilan ini, tim SAR gabungan mengalihkan fokus pencarian ke area di atas Pos 3 Tapak Nogo Bukit Mongkrang.
-
Upaya pencarian yang dilakukan pada Senin (26/1/2026) terpaksa dihentikan karena terkendala kondisi cuaca dan jarak pandang terbatas.
-
Informasi kabar bahwa jenazah Yazid Ahmad Firdaus (26) ditemukan dipastikan tidak benar. Hingga kini, keberadaan survivor masih belum ditemukan.
-
Pemusatan pencarian dilakukan setelah tim SAR mencium bau tak sedap yang diduga berasal dari survivor di lokasi tersebut.
-
Sebanyak 256 personel SAR gabungan diturunkan untuk melanjutkan misi pencarian di Bukit Mongkrang, Kecamatan Tawangmangu.
-
Operasi pencarian oleh tim SAR gabungan belum membuahkan hasil, sehingga pencarian resmi diperpanjang selama tiga hari ke depan.
-
Tak hanya mengandalkan anjing pelacak dan pesawat drone, pencarian di Bukit Mongkrang juga melibatkan metode spiritual.
-
Kepala Sub Seksi Operasi Kantor SAR Kelas B Surakarta, Basuki, mengatakan hujan dan kabut menghambat mobilitas tim pencari di lapangan.
-
Pencarian pendaki Bukit Mongkrang yang hilang masih terus dilakukan. Hari ini sudah tepat masuk hari ke-5.
-
Pencarian pendaki hilang di Bukit Mongkrang dilanjutkan pada Jumat (23/1/2026). Ada beberapa area yang bakal dilakukan penyisiran.
-
Pencarian hari ke-4, Yazid Ahmad Firdaus di Bukit Mongkrang belum membuahkan hasil. Dia belum ditemukan, dan pencarian dilanjutkan besok.
-
Salah satu langkah yang ditempuh adalah mempublikasikan informasi detail terkait pakaian dan barang yang melekat pada Yazid sebelum hilang.
-
Pencarian Yazid Ahmad Fridaus (28), survivor pendaki Bukit Mongkrang asal Desa Gawanan, Colomadu, Karanganyar diperluas
-
Yazid Ahmad Firdaus (26) sempat bekerja di PT Sritex sebelum terkena pemutusan hubungan kerja (PHK).
-
Orangtuanya menyebut Yazid sudah beberapa kali melakukan pendakian ke Bukit Mongkrang sebelum insiden hilang tersebut terjadi.
-
Tim SAR memperluas area pencarian dengan mengerahkan ratusan personel serta pesawat tanpa awak alias drone.
-
Sejak mendapat kabar hilangnya Yazid pada Minggu (20/1/2026) malam, Sapto dan sang istri terus berada di basecamp Bukit Mongkrang
-
Semenjak kabar Yazid hilang, Sapto bermalam di basecamp sembari menanti cemas. Ia mengaku siap bergabung relawan dalam pencarian.
-
Yazid Ahmad Firdaus (26), warga Perum Angsana, Desa Gawanan, Colomadu, Karanganyar, dilaporkan hilang saat mendaki Bukit Mongkrang.