TOPIK
Liputan Haji 2022
-
Satu JCH Berangkat Pagi Tadi, Masih Ada 8 JCH Asal Grobogan yang Tertahan di Embarkasi Solo
Jumlah Jemaah Calon Haji (JCH) asal Kabupaten Grobogan yang masih menunggu untuk diberangkatkan ke tanah suci berkurang satu. Tersisa 8 JCH saja
-
Tertunda ke Tanah Suci, 9 JCH Asal Grobogan Harus Tunggu Kursi Kosong Kloter Berikutnya
13 JCH asal Grobogan belum dinyatakan layak ikut dalam kloter 4. Mereka harus menunggu lagi di AHD hingga adanya kursi kosong di kloter berikutnya.
-
Kisah Tukang Becak Menabung Rp 20 Ribu per Hari, Terharu Bahagia Akhirnya Kini Bisa Naik Haji
Perjalanan sebagai tukang becak memang tidak selalu mulus dialami oleh Eme. Suatu ketika, Eme pernah sama sekali tidak memiliki uang untuk makan.
-
Saat Langkah Wanita Ini Gagal Naik Haji : Sudah di Embarkasi Solo Tapi Dipulangkan,Gegara Hamil Muda
Usia kehamilan yang baru sekitar 6 minggu, menjadikan wanita asal Kabupaten Demak tersebut tak bisa melaksanakan ibadah haji tahun ini.
-
Info Terbaru soal Arab Saudi : Cuaca Ekstrem Tembus 45 Derajat, Calhaj Jateng Diminta Simpan Energi
Kepala Kantor Kemenag Jawa Tengah Mustain Ahmad mengatakan suasana di tanah suci nanti hingga sampai 45 derajat celcius.
-
Info Haji 2022 : Sempat Alami Anemia & Radang Mata, 5 Jemaah Akhirnya Bisa Terbang ke Madinah
Sakit anemia dan radang mata yang diderita 5 Jemaah Calon Haji (JCH) di Embarkasi Solo tak berlangsung lama.
-
Informasi Haji 2022 : Sakit, Keberangkatan Belasan Jemaah Calon Haji Kloter 5 Tertunda
Keberangkatan 10 jemaaah calon haji asal Kabupaten Grobogan di kloter 5 Embarkasi Solo tertunda.
-
ART Ini 20 Tahun Menabung Demi Wujudkan Impian Naik Haji ke Tanah Suci, Dulu Cuma Bisa Nonton di TV
Dulu saat melihat tayangan-tayangan seputar haji, dirinya selalu bertanya-tanya kapan bisa menunaikan rukun Islam kelima itu.
-
Cerita Mbah Misri, Calon Haji dari Grobogan yang 'Iris' Seperempat Sawah untuk Haji: Niat Sejak 2011
Bagi Mbah Misri 'mengiris' sawah adalah salah satu cara terbaik untuk melegakan dahaganya akan ibadah Haji.
-
Niat Kuat Mbah Misri, Jual Sawah Demi Ibadah ke Mekkah, Uniknya Tetangga yang Membeli Turut Berhaji
Inilah sepenggal cerita dari salah satu jemaah calon haji yang akan berangkat ke Mekkah Al Mukaromah asal Jawa Tengah.
-
Alhamdulillah, Tamu Allah Kloter 1 dari Embarkasi Solo Tiba di Madinah, Langsung Tempati Pemondokan
Jemaah calon haji (calhaj) Kloter 1 asal Kabupaten Pati sudah tiba di Kota Madinah, Arab Saudi.
-
Labbaik Allahuma Labbaik : Sehari Nabung Rp 10 Ribu, Bakul Pecel asal Pati Akhirnya Berangkat Haji
Kisah Siti, penjual pecel dari Pati yang bisa berangkat haji setelah menabung Rp 10 Ribu per hari selama 11 tahun.
-
Kagetnya Ganjar Tahu Ada Bakul Pecel Naik Haji, Sehari Nabung Rp 10 Ribu
Jemaah calon haji asal Pati, Siti yang merupakan penjual pecel akhirnya bakal naik haji. Dia menyisihkan uangnya Rp10 ribu tiap hari demi naik haji
-
Ini Pesan Ganjar Pranowo ke Jamaah Calon Haji : Kalau Kecapekan Ibadah Jangan Dipaksakan, Istirahat
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo melepas Jemaah Calon Haji (JCH) Kloter Perdana, di Embarkasi Solo, Jumat (3/6) malam. Berikut pesan-pesan Ganjar
-
Kloter 1 dan 2 JCH dari Embarkasi Solo Sudah Terbang, Butuh 9 Jam untuk Sampai di Madinah
Kelompok terbang 1 dan 2 jemaah calon haji (JCH) dari Embarkasi Solo telah diterbangkan. Perjalanan menuju ke Madinah kurang lebih selama 9 jam
-
Kisah Penjual Pecel Asal Pati Menabung 11 Tahun Kini Akhirnya Berangkat Haji, Ganjar Pranowo Terharu
Sebanyak 356 calon jamaah haji asal Pati menjadi jamaah pertama asal Jateng yang diberangkatkan ke Makkah dari total 15.477.
-
Keberangkatan 553 Calon Jamaah Haji Asal Sragen Tinggal Menghitung Hari, Terbagi dalam Kloter 14-16
Keberangkatan calon jamaah haji asal Kabupaten Sragen tinggal menghitung hari. 553 calon jamaah haji bakal berangkat usai tertunda 2 tahun lamanya
-
Stroke Tak Surutkan Niat Muslikhah Naik Haji,Rela Bayar Orang Rp52 Juta Bantu Dirinya di Tanah Suci
Muslikhah, calhaj asal Pati tetap bersemangat untuk menunaikan ibadah haji meski terserang stroke dan harus beraktivitas menggunakan kursi roda.
-
Cerita Subagi, Calhaj dari Pati: Pintu Rumah 'Tak Bisa Ditutup', Banyak Warga Datang Ngalap Berkah
Mengantarkan jemaah calon haji ke Asrama Haji Donohudan alias Ngalap berkah, sudah menjadi tradisi kebiasaan masyarakat di pesisir Pantai Utara Jawa
-
Jadwal Kedatangan di Asrama Haji Donohudan Solo & Keberangkatan ke Mekkah : Kloter 1 & 2 dari Pati
Jemaah calon haji dari wilayah Jateng dan DIY mulai berdatangan di Asrama Haji Donohudan Boyolali.
-
Cerita Warga Sekitar Embarkasi Haji Solo Banjir Cuan : Mulai Jadi Tukang Parkir hingga Sewakan Rumah
Suasana Embarkasi Haji atau Asrama Haji Donohudan (AHD) di Kecamatan Ngemplak, Kabupaten Boyolali mulai didatangi calon haji dari Jateng dan DIY.
-
Tradisi Rombongan Antar Haji dari Pati : Satu CJH Diantar 200 Orang, Anggap Doa Agar Ketularan Haji
Warga Pati berduyun-durun ke Asrama Haji Donohudan (AHD) Boyolali untuk mengantarkan saudara dan tetangga yang berangkat ke Mekkah.
-
Ratusan Calon Haji dari Klaten Tergabung dalam Kloter 13 & 14, Masuk ke Embarkasi Solo Minggu Depan
Sebanyak 493 jemaah calon haji (calhaj) asal Kabupaten Klaten tergabung dalam kelompok terbang (kloter) 13 dan 14.
-
Kisah Calhaj Pati, Tetap Ikhlas Meski Ibunya Batal Berangkat 2022 Ini, Padahal 11 Tahun Menunggu
Kelompok terbang (kloter) 1 asal Kabupaten Pati masuk pertama di Asrama Haji Donohudan yang selanjutnya akan terbang ke Mekkah Al Mukaromah.
-
Cerita Mulyanto Calhaj Asal Pati, Bawa Setengah Kilogram Sambal Pecel: Obat Kangen Makanan Indonesia
Kloter pertama Jemaah calon haji (Calhaj) tiba di Asrama Haji Donohudan (AHD) Ngemplak, Jumat (3/6/2022). Ada 356 jemaah dari Pati.