Info Kecantikan
6 Hal yang Akan Terjadi pada Kulit saat Berhenti Minum Kopi: Sulit Melawan Penuaan Dini
Kebiasaan minum kopi ternyata baik untuk kesehatan kulit salah satunya bisa membantu mengatasi peradangan jerawat.
TRIBUNSOLO.COM - Kopi mengandung kafein yang bermanfaat bagi kesehatan kulit. Bahkan ini merupakan bahan penting dalam beberapa produk perawatan kulit.
Sementara itu, mengonsumsi kopi dapat memebrikan elemen penting secara internal bahkan bisa memengaruhi penampilan Anda dalam banyak cara yang mengejutkan.
Beberapa orang pasti sempat berpikir untuk berhenti minum kopi. Tetapi ternyata kulit memberikan respon yang tidak biasa. Karena kopi sangat berpengaruh pada kondisi kulit.
Bagaimana bisa?
Baca juga: Fakta Menarik Seputar Kebiasaan Minum Kopi dan Efeknya bagi Kesehatan: Meningkatkan Kinerja Otak
Baca juga: 5 Manfaat Minum Kopi Hitam Tanpa Gula untuk Kesehatan: Meningkatkan Energi
Baca juga: Mobil Tabrak Pedagang Kopi Keliling di depan Gedung Kemenkes RI, Barang Dagangan Berserakan di Jalan

Melansir dari Brightside, penelitian menunjukkan jika mengonsumsi kafein bisa mempangaruhi kulit seseorang. Bahkan kondisi kulit bisa semakin buruk jika berhenti secara tiba-tiba.
Berikut permasalahan yang akan muncul pada kulit ketika berhenti minum kopi dirangkum dari Brightside:
1. Akan berjerawat
Seperti kita ketahui, kopi memiliki sifat antioksidan dan anti-inflamasi yang kuat yang bermanfaat bagi kulit Anda. Sehingga minum kopi secara teratur bisa membantu kulit dalam mengurangi peradangan akibat jerawat.
Menurut penelitian, ini juga dapat mengurangi hiperpigmentasi kulit yang berhubungan dengan peradangan.
2. Sulit melawan selulit
Tips Memutihkan Gigi Kuning Secara Alami: Gunakan Kulit Pisang |
![]() |
---|
5 Tips Mecerahkan Wajah dengan Cepat, Lakukan Rutinitas Kecantikan Ini |
![]() |
---|
Banyak Minum Air Putih Benarkah Ampuh Menurunkan Berat Badan? Ini Penjelasannya |
![]() |
---|
Benarkah Cuci Muka 2 Kali Sehari Bisa Membuat Kulit Lebih Sehat? Ini Penjelasannya |
![]() |
---|
Cara Mudah Menurunkan Berat Badan Tanpa Diet, Cukup Lakukan Kebiasaan Ini! |
![]() |
---|