Pengeroyokan di Karanganyar
PENYEBAB Pemuda Dikeroyok di Karanganyar Alami Sesak Napas : Dihantam Pot Bunga di Punggung Kiri
Pukulan keras di punggung kirinya membuat Agung langsung sesak napas dan harus dilarikan ke RSUD Kartini Karanganyar.
Penulis: Mardon Widiyanto | Editor: Vincentius Jyestha Candraditya
Namun ketika kejadian yakni jelang subuh tepatnya pukul 03.00 WIB, jalan tersebut cukup sepi dari aktivitas warga.
Sempat Terekam Kamera
Terlihat dari rekaman video yang diterima TribunSolo.com, ada segerombolan pemuda yang membawa tongkat dan sajam memutari jalanan Karanganyar.
Mereka terlihat mengejar seseorang.
Di jalanan gerombolan pemuda ini juga berteriak-teriak.
Bahkan saat diingatkan oleh warga yang merekam video itu, mereka berani menjawab.
Informasi yang diterima TribunSolo.com, ada orang yang terluka akibat kejadian ini.
Baca juga: Pengeroyokan Pemuda di Karanganyar, Keluarga Baru Tahu Pasca Korban Pulang Terpincang-pincang
Korban disebut seorang pemuda asal Desa Sringin, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar bernama AP (23).
Kasatreskrim Polres Karanganyar AKP Wikan Sri Kandiyono membenarkan adanya kejadian tersebut.
Namun, belum ada laporan yang masuk ke kepolisian.
"Iya ada kejadian, korban belum laporan, namun kita lakukan lidik," singkat Wikan, saat dihubungi TribunSolo.com, Minggu (23/11/2025).
(*)
Multiangle
TribunBreakingNews
Breaking News
Pengeroyokan
Jumantono
Karanganyar
RSUD Kartini Karanganyar
| Malam Minggu Kelabu, Niat Nongkrong Pemuda Ini Berakhir Dikeroyok Gerombolan Orang di Karanganyar |
|
|---|
| Pengeroyokan Pemuda di Karanganyar, Keluarga Baru Tahu Pasca Korban Pulang Terpincang-pincang |
|
|---|
| Kondisi Pemuda Jumantono Korban Pengeroyokan di Jalan Solo-Tawangmangu : Sempat Alami Sesak Napas |
|
|---|
| Detik-detik Pemuda Jumantono Dikeroyok di Jalan Solo-Tawangmangu, Saksi : Korban Tiba-tiba Diserbu |
|
|---|
| BREAKING NEWS: Pemuda Diduga Dikeroyok di Karanganyar, Dikejar Gerombolan Bawa Tongkat |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/solo/foto/bank/originals/Titik-lokasi-kejadian-pemuda-asal-Desa-Sringin.jpg)