TAG
Kapolri
-
Tak Hanya TNI-Polri, Kapolri Sebut Densus 88 Antiteror Ikut Amankan Pernikahan Kaesang dan Erina
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo memperkirakan tidak kurang dari ratusan ribu personel gabungan terlibat mengamankan acara ini.
Senin, 12 Desember 2022 -
Instruksi Kapolri soal Anggota Tinggalkan Gaya Hidup Mewah, Kapolresta Solo : Siap Laksanakan
Kapolri meminta jajarannya untuk tak hidup mewah dan hedonis, salah satunya dengan penggunaan mobil dinas yang tak lebih bagus dari pimpinan daerah
Kamis, 3 November 2022 -
Catat! Polantas Kini Dilarang Lakukan Tilang Manual, Kapolri: Pakai ETLE untuk Hindari Pungli
Kapolri juga meminta agar anggota Polantas untuk melaksanakan kegiatan pengaturan khususnya di lokasi Blackspot dan Troublespot.
Jumat, 21 Oktober 2022 -
Ferdy Sambo Bantah Menembak Brigadir J : Kalau Saya yang Tembak, Bisa Pecah Kepalanya
Pertemuan Kapolri dan Ferdy Sambo ini terjadi setelah kematian Brigadir Yosua Hutabarat alias Brigadir J di Mabes Polri, 8 Juli 2022 malam.
Kamis, 13 Oktober 2022 -
Eks Kapolresta Solo Kombes Ade Ikuti Pendidikan Sesko TNI, Pengamat : Masih Jauh untuk Jadi Kapolri
Pendidikan Sesko TNI yang ditempuh oleh Kombes Pol Ade Safri dinilai terlalu jauh jika dikaitkan dengan suksesi Kapolri di kemudian hari
Kamis, 13 Oktober 2022 -
Perintah Jokowi untuk Kapolri: Usut Tuntas Kasus Kerusuhan Suporter Usai Laga Arema vs Persebaya
Selain itu, Jokowi telah menginstruksikan kepada Menpora, Kapolri dan Ketum PSSI untuk melaksanakan evaluasi menyeruluh tentang pelaksanaan sepak bola
Minggu, 2 Oktober 2022 -
Putri Candrawathi Akhirnya Ditahan Setelah Hampir 3 Bulan Kasus Brigadir J, Kapolri dapat Apresiasi
Sikap tegas Kapolri itu menjadi jawaban atas keraguan masyarakat terhadap kinerja Polri dalam penanganan kasus ini.
Sabtu, 1 Oktober 2022 -
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Pastikan Ferdy Sambo Bukan Lagi Anggota Polri, Surat Diteken Jokowi
Karier Ferdy Sambo sebagai Polri tamat setelah surat pemberhentian dengan tidak hormat (PTDH) sudah diteken oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Jumat, 30 September 2022 -
Pengacara Ferdy Sambo Soal Permohonan Banding Ditolak Polri: Kami Pelajari Dulu Pertimbangannya Apa
Keputusan pemecatan itu disampaikan langsung oleh Inspektur Pengawasan Umum (Irwasum) Polri, Komjen Agung Budi Maryoto.
Senin, 19 September 2022 -
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo Sebut RI Sedang Pusing, Gara-gara Kejahatan Kekayaan Negara
Listyo Sigit Prabowo juga menyinggung soal keterlibatan personel Polri dalam judi, hingga kejahatan keuangan negara yang kini marak terjadi.
Senin, 12 September 2022 -
Betapa Kuatnya Pengaruh Ferdy Sambo, Kapolri Sebut Penyidik Sempat Ketakutan saat Menjalankan Tugas
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan, penyidik sempat mengalami kendala psikologis karena begitu kuatnya posisi Ferdy Sambo.
Jumat, 9 September 2022 -
Siasat Ferdy Sambo Bohongi Kapolri Pakai Sumpah & Air Mata, Untung Jenderal Listyo Sigit Tak Percaya
Saat itu dikatakan Kapolri, usaha Irjen Ferdy Sambo untuk menutupi kasus pembunuhan berencana almarhum Brigadir J, sangat kuat.
Kamis, 8 September 2022 -
Kapolri Tegas Tolak Surat Pengunduran Diri Ferdy Sambo, Ingatkan Sambo : Semua Ada Aturannya
Menurut Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, kasus yang menjerat Ferdy Sambo harus melalui sidang Komisi Kode Etik Polri (KKEP).
Minggu, 28 Agustus 2022 -
Keuntungan Bagi Ferdy Sambo Jika Kapolri Terima Pengunduran Dirinya, Bisa Dapat Uang Pensiun
Sebelumnya, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membenarkan Sambo sudah mengajukan surat pengunduran diri.
Kamis, 25 Agustus 2022 -
Akhirnya Irjen Ferdy Sambo Bakal Dimunculkan di Hadapan Publik, Hari Ini Jalani Sidang Kode Etik
Polri berjanji bakal menampilkan Eks Kadiv Propam Polri Irjen Pol Ferdy Sambo di hadapan publik saat disidang etik dan profesi pada Kamis hari ini.
Kamis, 25 Agustus 2022 -
Komisi III Sindir Anggota Polisi di Daerah seperti Raja-raja Kecil : Gaya Hidup Wah, Susah Dihubungi
Adies Kadir mengatakan, perilaku dan gaya hidup anggota polisi di tingkat bawah seperti kapolres, sudah seperti raja-raja kecil di daerah.
Rabu, 24 Agustus 2022 -
24 Anggota Polri Dimutasi Terkait Dugaan Penghalangan Penyidikan Kasus Tewasnya Brigadir J
Sebelumnya pada Selasa (12/7/2022) lalu, Kapolri juga telah memutasi 10 perwira Polri terkait kasus Ferdy Sambo.
Selasa, 23 Agustus 2022 -
Politikus Demokrat Minta Kapolri Jenderal Listyo Sigit Dinonaktifkan : Polisi Sudah Bohongi Rakyat
Benny K Harman menjelaskan ada beberapa alasan dirinya meminta Kapolri Jenderal Listyo Sigit dinonaktifkan untuk sementara waktu
Selasa, 23 Agustus 2022 -
Komisi III DPR RI Apresiasi Kapolri Nonaktifkan Irjen Ferdy Sambo: Agar Tak Ada Konflik Kepentingan
penonaktifan Irjen Pol Ferdy Sambo sebagai Kadiv Propam Polri untuk menghindari adanya konflik kepentingan antar penyidik dengan pihak Propam Polri.
Selasa, 19 Juli 2022 -
Kapolri Nonaktifkan Irjen Ferdy Sambo dari Kadiv Propam Polri, Jabatan Sementara Dipegang Wakapolri
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo resmi menonaktifkan Kadiv Propam Irjen Ferdy Sambo.
Senin, 18 Juli 2022