TAG
Pilkada
-
2 Sosok Wanita Daftar Calon Wali Kota Solo Jateng, DPC Gerindra Tegaskan Tak Ada Mahar Politik
Gerindra Solo Jateng kini melakukan penjaringan. Sudah ada dua sosok yang berniat mendaftar sebagai cawali Solo.
Rabu, 5 Juni 2024 -
Respons Gibran Soal Rumor Jokowi Larang Kaesang Maju Pilkada: Oh Ya Nggak Boleh Ya
Wapres Terpilih Gibran Rakabuming Raka tidak mau menanggapi panjang soal isu Presiden Joko Widodo melarang Kaesang maju Pilkada.
Selasa, 4 Juni 2024 -
Pilkada Klaten Jateng, Yoga Hardaya Minta Semua Partai Dukung Dirinya, Agar Bisa Lawan Kotak Kosong
Pilkada Klaten mulai menghangat. Beberapa calon mulai muncul, salah satunya Yoga Hardaya. Dia berharap semua partai mendukungnya.
Selasa, 4 Juni 2024 -
Putusan MA Soal PKPU Beri Kesempatan Kaesang Maju Pilkada, Gibran Enggan Tanggapi Isu Dinasti Jokowi
Gibran tidak mau menanggapi lebih jauh soal Putusan MA yang dianggap bisa memuluskan jalan kaesang untuk Maju Pilkada.
Senin, 3 Juni 2024 -
Pilih Hari Terakhir, Wabup Wonogiri Jateng Setyo Sukarno Daftar Calon Bupati Lewat PDIP
Sosok Setyo Sukarno, Wabup Wonogiri memilih mendaftar ke PDIP hari terakhir. Itu lantaran sebelumnya di fokus dengan rakernas.
Kamis, 30 Mei 2024 -
Respons Walkot Solo Jateng Gibran Soal Putusan MA Terkait Umur Kandidat Pilkada: Terbuka untuk Semua
Gibran menanggapi soal putusan MA terkait Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) Nomor 9 Tahun 2020.
Kamis, 30 Mei 2024 -
Pilkada Wonogiri Jateng: DPD PKS Buka Penjaringan Cabup-Cawabup Setelah Terbentuk Koalisi
PKS Wonogiri memilih mengambil langkah setelah koalisi mereka terbentuk. Mereka akan membuka penjaringan Cabup-Cawabup.
Rabu, 29 Mei 2024 -
2 Nama Trah Untung Bakal Bertarung di Pilkada Sragen Jawa Tengah, Lebih Kuat yang Mana?
Dua nama trah Untung muncul di Pilkada Sragen 2024. Bedanya, satu mendapat restu daru Untung Wiyono. Sementara satunya lagi tidak.
Rabu, 29 Mei 2024 -
Jajaki Koalisi dengan PDIP di Pilkada Solo, PKS Harapkan Bisa Dapat Jatah Wakil Wali Kota
PKS memiliki harapan berkoalisi dengan PDIP. Mereka juga berharap bisa mendapatkan jatah kursi untuk Wakil Wali Kota Solo.
Selasa, 28 Mei 2024 -
Reaksi Raffi Ahmad saat Dikaitkan Maju Pilkada Jawa Tengah, Akui Masih Bingung
Presenter Raffi Ahmad buka suara terkait dirinya yang dikaitkan untuk maju Pilkada Jawa Tengah.
Selasa, 28 Mei 2024 -
Megawati Beberkan Kriteria Calon Kepala Daerah yang Diusung PDIP : Setia dan Tidak Suka Bohong
Megawati punya kriteria tersendiri dalam menjaring calon-calon pemimpin, mereka akan memilih kader yang setia dan tidak berbohong.
Senin, 27 Mei 2024 -
Ketua DPD Golkar Klaten Yoga Hardaya Kembalikan Formulir Penjaringan PKB, Ajak Parpol Lain Koalisi
Ketua Dewan Pimpinan Daerah tingkat II (DPD II) Partai Golkar Klaten ini menjadi salah satu peserta penjaringan yang berasal dari politikus.
Minggu, 26 Mei 2024 -
Si Jade, Tugu Jam Pasar Gede Dijadikan Maskot Pilkada Solo 2024, Ternyata Ini Maksud KPU Solo
Uniknya, untuk maskot Pilkada Solo 2024 kali ini, KPU Solo memilih salah satu ikon bangunan terkenal di Kota Bengawan.
Minggu, 26 Mei 2024 -
Tahapan Pilkada Boyolali 2024 Dimulai, KPU Launching Maskot Lembu Sumo
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Boyolali melaunching maskot Pilkada 2024. Lembu Sumo menjadi maskot Pilkada Boyolali 2024 ini.
Sabtu, 25 Mei 2024 -
PDIP Mulai Jaring Calon Gubernur Sumatera Utara, Bakal Lawan Menantu Presiden Jokowi
PDIP sudah melakukan penjaringan untuk bakal calon Gubernur Sumatera Utara. Ini persiapan menanggapi isu Bobby Nasution maju dalam kontestasi.
Sabtu, 25 Mei 2024 -
Sekda Boyolali Tegaskan ASN Netral di Pilkada, Tak Bisa Ditarik-tarik ke Politik
ASN Boyolali dipastikan netral. Ini ditegaskan Sekda Boyolali. Mereka mengaku menegakkan kode etik netralitas ASN.
Sabtu, 25 Mei 2024 -
Beredar Wacana Ridwan Kamil-Raffi Ahmad di Pilkada 2024, Golkar Tak Tutup Kemungkinan
Merespons soal usulan duet Ridwan Kamil-Raffi Ahmad, Ketua DPP Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah Jawa I Partai Golkar, MQ Iswara buka suara.
Selasa, 21 Mei 2024 -
Foto Hamenang - Ridwan Hanif Berduet di Pilkada Klaten Beredar, PKS Sebut Pasangan Muda Bagus
Nama Ridwan Hanif menjadi bahan pembicaraan setelah dirinya mulai terlihat berniat untuk maju Cabup Klaten. Dia bahkan diduetkan dengan Hamenang.
Sabtu, 18 Mei 2024 -
PKS Klaten Berikan Karpet Merah untuk Ridwan Hanif, Sebut Sosok Cabup yang Mumpuni
PKS memberikan perlakuan yang istimewa untuk Ridwan Hanif. Dia dinilai sosok yang cocok untuk menjadi cabup saat ini.
Sabtu, 18 Mei 2024 -
Mantan Ketua GP Ansor Karanganyar Canangkan Poros Tengah di Pilkada 2024, Begini Respons PKS
Terkait wacana poros tengah yang dicanangkan mantan Ketua GP Ansor Karanganyar, PKS masih menjalin komunikasi dengan seluruh parpol.
Jumat, 17 Mei 2024