Berita Sragen
Bentrok Perguruan Silat di Sragen : Sedang Kerja Bakti, Pelaku Terganggu dengan Konvoi 150 Orang
Salah paham menjadi pemicu aksi bentrokan yang ada di kawasan Terminal Lama Sragen pada 10 Juli 2023 lalu.
|
Penulis: Septiana Ayu Lestari | Editor: Adi Surya Samodra
TribunSolo.com / Septiana Ayu & Instagram Jelajah Sragen
KOLASE FOTO : Polisimenunjukkan barang bukti saat insiden bentork perguruan silat di sragen (kiri), tangkapan layar bentrok di terminal lama sragen (kanan).
"Ataupun misalnya kita batasi dengan konsep metode yang lain, misal digelar dengan daring atau segala macam," pungkasnya.
Sementara itu, Ketua Forum Komunikasi Pencak Silat Sragen, Heru Agus Santoso mengatakan ia mengimbau kepada perguruan silat untuk tidak menggelar konvoi usai acara selesai.
"Semuanya, seluruh perguruan untuk memegang komitmen untuk menjaga kondusivitas Sragen, kan tiap rapat sudah komitmen," ujarnya.
"Dalam menjaga guyup rukun, tetap kondusif, tidak ada insiden apapun, diharapkan semua perguruan yang ada untuk tidak ada konvoi," pungkasnya.
(*)
Berita Terkait: #Berita Sragen
| Modus Wanita Lulusan SMA Asal Sragen Jadi Dokter Gadungan di Bantul: Tipu Korban hingga Rp 538 Juta |
|
|---|
| Seorang Warga Sragen Nekat Jadi Dokter Gadungan di Bantul: Pasien Divonis HIV, Raup Setengah Miliar |
|
|---|
| Kecelakaan Maut Motor vs Truk Terjadi di Ngarum Sragen, Satu Orang Meninggal Dunia |
|
|---|
| Dapur Rumah Warga Sragen Terbakar, Api Tak Merembet Berkat Teriakan Minta Tolong Tetangga |
|
|---|
| Ditinggal Pergi Belanja, Dapur Rumah Warga Desa Mojorejo Sragen Ludes Terbakar |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.