Berita Solo
Pria Bawa Tulisan untuk Megawati di Solo, Mengaku Berasal dari Magelang
Pria yang membawa tulisan untuk Megawati Soekarnoputri diserahkan ke satpol pp. Dia mengaku berasal dari Magelang.
Penulis: Andreas Chris Febrianto | Editor: Ryantono Puji Santoso
Istimewa
Seorang pria membawa tulisan yang ditujukan untuk Megawati Soekarnoputri, Ketum PDIP. Dia mengaku tak terima Presiden Jokowi dihina.
Setelah dialog selama beberapa saat, lanjut Sukasno, akhirnya pria tersebut melepas sendiri semua tulisan yang dia pasang tersebut.
"Akhirnya dibawa petugas untuk diintrogasi. Bagi kami yang penting warga Solo tidak terprovokasi," pungkasnya.
Sementara itu, Kapolsek Pasar Kliwon AKP Sugiyanto membenarkan adanya aksi tersebut.
Namun pria tersebut tidak diamankan ke Polsek.
"Kemarin langsung saya arahkan ke Satpol PP untuk tindaklanjutnya," ujar Kapolsek.
"Karena kami simpulkan kalau kemarin itu masuk Tibum (Ketertiban Umum) sehingga untuk tindak lanjut yang pas ranah Satpol PP," tutup Kapolsek. (*)
Berita Terkait: #Berita Solo
| Biaya Hidup di Kota Solo Murah? Simak Faktor yang Membuat Biaya Hidup di Surakarta Relatif Murah |
|
|---|
| 5 Toko Jas Hujan di Solo Jateng, Sediakan Aneka Jas Hujan Berkualitas dan Harga Bervariasi |
|
|---|
| Nikmati Pensiun di Solo Jateng, Jokowi Banyak Tawaran jadi Juru Kampanye Calon Kepala Daerah |
|
|---|
| Saat Kaesang Gendong Bocah Bernama Gibran, Ingatkan ke Warga Kalau Jokowi Sudah Pulang ke Solo |
|
|---|
| Daftar Tarif Jalan Tol Solo-Klaten, Tak Lagi Gratis Mulai Besok Sabtu 2 November 2024 |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.