Viral Angin Ribut Boyolali

Viral, Tenda Pernikahan di Lereng Merbabu Porak Poranda Diamuk Angin, Ternyata Kejadian di Boyolali

Viral di media sosial kejadian angin ribut hingga memporakporandakan tenda pernikahan. Ternyata kejadiannya di Boyolali.

Penulis: Tri Widodo | Editor: Ryantono Puji Santoso
Istimewa
Viral di media sosial, tenda hajatan porak poranda diterjang angin kencang di Boyolali. 

Purwono, warga lain mengatakan musibah angin puting beliung itu tak hanya memporak-porandakan tenda hajatan di tempat pak Parmin di Dukuh Ngargosari, Desa Senden. 

Tenda untuk hajatan ngunduh mantu di tempat sang besan yang juga bernama Parmin juga porak-poranda.

Tenda untuk resepsi nguduh mantu (tempat mempelai pria) di Dukuh Gunungsari, Desa Senden, Kecamatan Selo juga sempat roboh.

"Tapi kemudian di benahi. Dan acara ngunduh mantu tetap bisa  digelar," pungkasnya. (*)

Sumber: TribunSolo.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved