Fakta Menarik Tentang Sukoharjo

Asal-usul Gunung Sepikul Sukoharjo, Ada Legenda Bandung Bondowoso Pikul Batu untuk Membuat Bukit

Salah satu destinasi wisata di Sukoharjo yang punya legenda terkenal dari para leluhur adalah Gunung Sepikul.

Penulis: Tribun Network | Editor: Hanang Yuwono
TRIBUNSOLO.COM/Anang Ma'ruf
LEGENDA DI SUKOHARJO - Potret keindahan Gunung Sepikul di Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, beberapa waktu lalu. Beginilah asal-usul Gunung Sepikul. 

Suasana angin sore yang sejuk membuat siapa pun betah berlama-lama.

Namun pengunjung diminta turun sebelum magrib demi keamanan, mengingat jalur pendakian tidak dilengkapi penerangan.

Baca juga: Asal-usul Nama Kecamatan Teras Boyolali : Ada Legenda Nyi Ageng Pandan Arang Bertanya Arah Jalan

Akses Mudah dan Harga Terjangkau

Gunung Sepikul menjadi destinasi favorit bukan hanya karena panoramanya yang memukau, tetapi juga biaya masuknya yang sangat terjangkau.

Pengunjung cukup membayar Rp5.000 untuk menikmati wisata alam dan mendaki hingga ke puncak.

Sebagai miniatur gunung, tempat ini tak hanya cocok bagi pendaki pemula, melainkan juga bagi keluarga, fotografer, hingga wisatawan yang ingin menikmati keindahan alam tanpa perlu perjalanan panjang atau tenaga ekstra.

(*)

Sumber: TribunSolo.com
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved