Prabowo Resmikan RS Jantung di Solo

Respati Dikejar Deadline! Solo Hanya Punya 4 Tahun Siapkan SDM untuk RS Jantung Emirates-Indonesia

Respati hanya memiliki waktu 4 tahun untuk menyiapkan tenaga medis yang cukup sebelum pengelolaannya diserahkan kepada Pemerintah Kota Solo.

TribunSolo.com/Ahmad Syarifudin
SALAM HORMAT. Wali Kota Solo, Respati Ardi saat memberikan hormat pada Presiden Prabowo tiba di RS Jantung Emirates Indonesia pada Rabu (19/11/2025). 

Presiden Prabowo sempat meninjau seluruh fasilitas rumah sakit, didampingi berbagai pejabat pusat dan daerah. Respati mengatakan semua ruang, dari operasi hingga klinik, telah diperiksa.

“Desain, kemanfaatan lahan, simbol, proses pengerjaan dan lain-lain. Ruang operasi, bedah, klinik semua fasilitas diperiksa. Sangat senang sekali. Impiannya seperti ini lebih banyak di Kota Solo tidak hanya di sini,” ungkap Respati.

 

Sumber: TribunSolo.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved